Apakah air tahu sama dengan susu kedelai

Sering kali bereksperimen bikin, alhamdulillah bisa gak langu dan enak, pas buat saya.. Ya ini..
Saya sarankan jangan ditambahin vanili, berkali2 saya coba langsung ambyar,, lebih aman aroma di ambil dari pandan atau jahe..
Untuk rasa-rasa boleh tambahkan cocoa atau perisa yg lain.. Selamat mencoba..
#CookPadCommunity_Kalbar

Lebih banyak

Bahan-bahan

  1. Gula (rasa menurut selera)

  2. Air seperlunya (untuk merendam, menggiling, memasak)

Tentang Kami

Misi kami di Cookpad adalah untuk membuat masak sehari-hari makin menyenangkan, karena kami percaya bahwa memasak adalah kunci menuju kehidupan yang lebih bahagia dan lebih sehat bagi manusia, komunitas, dan planet ini. Kami mendukung komunitas Cookpad di seluruh dunia untuk membantu satu sama lain dengan berbagi resep dan tips memasak.

Langganan Premium untuk menikmati fitur & manfaat eksklusif!

Apakah air tahu sama dengan susu kedelai
King Air Tahu, minuman kedelai segar yang dijual dengan harga Rp 5 ribu-Rp 10 ribu. (foto: King Air Tahu for MalangTIMES)

MALANGTIMES - Awalnya Didiet Pramono merasa aneh saat sang Ibunda menawarkan minuman tahu. Didiet sempat berpikir minuman tahu adalah air rendaman tahu. Ternyata ia salah, air tahu itu sebutan lain untuk susu kedelai. Kebiasaan mengonsumsi air tahu pun dilakukan Didiet dan keluarga.

"Pindah ke pulau Jawa kebiasaan mengonsumsi air tahu kami lakukan. Karena belum bisa membuat sendiri, kami membeli air tahu dalam kemasan. Tapi rata-rata yang ada di pasaran kok pahit ya di lidah," cerita Didiet yang 16 tahun tinggal di Makassar pada MalangTIMES (Minggu, 22/05/2016).

Baca Juga : Nongkrong Suasana Asri, Sejuk, dan Tenang Tak Jauh dari Pusat Kota Malang

Takut efek buruk mengonsumsi air tahu yang tidak sehat, Ibunda Didiet pun akhirnya membuat sendiri air tahu. "Kelihatannya mudah tapi ternyata gagal juga berkali-kali. Rasanya langu dan malah menjadi tahu," cerita presenter televisi lokal itu. Terus mencoba, akhirnya minuman air tahu bikinan Ibunda Didiet enak dan nikmat.

Dekira 2 April silam, Didiet berinisiatif memulai bisnis minuman tahu yang diberi nama King Air Tahu. Label minuman tahu itu terinspirasi asal muasal hadirnya air tahu. "Sejarah susu kedelai itu Raja Tiongkok yang membuat minuman air tahu untuk menyembuhkan penyakit sang Ibu," tutur Didiet.

Usaha kuliner ini pun mendapatkan tantangan. Tak banyak pembeli karena banyak yang berpikir King Air Tahu adalah minuman rendaman tahu. Ia tak patah arang. Sedikit demi sedikit pelanggan King Air Tahu mulai bermunculan. Selain rasanya enak, King Air Tahu dibuat dengan kedelai impor berkualitas tanpa bahan pengawet.

Pilihan rasa minuman segar ini makin variatif pula. Ada lima rasa King Air Tahu yang ditawarkan yakni original, choco delfi, strawberry, greentea dan white coffee. Makin nikmat bila menikmati minuman King Air Tahu dengan potongan agar-agar segar.

Baca Juga : Punya Rasa Manis, Pahit dan Legit, Ciri Khas Durian Kunir dan Bajol Desa Jombok

Sudah haus menikmati minuman air tahu segar ini? Kunjungi stand King Air Tahu di teras Indomaret Jalan Melati yang berada di seberang SDN Lowokwaru IV Kecamatan Lowokwaru Kota Malang. (*)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari JatimTIMES.com. Mari bergabung di Grup Telegram , caranya klik link Telegram JatimTIMES, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Kali ini masih menceritakan cerita di Pontianak Kalimantan dan tentang makanan,, ahahaha,,, oke2 buat post kali ini kita bikin singkat padat jelas aja.

so today i will tell a story„ story about some drink that people said it was a legend„ (LEBAY MODE ON)„ jadi jaman dulu kala„ Pada sekitar tahun 1100 BC, kacang kedelai telah ditanam di bagian selatan tengah Cina dan dalam waktu singkat menjadi makanan pokok diet Cina. nah dari kacang kedelai ini banyak di oleh menjadi TAHU dan TEMPE„kemudian sari dari tahu dan tempe ini menjadi SUSU„ sedangkan ada yang bilang ampas dari semuanya itu berubah dan diolah menjadi ONCOM… ahahahaha

so ni kacang kedelai banyak banget mansfaatnya kan? kita bahas kali ini adalah minuman SUSU kacang KEDELAI„ dan bukan SUSU kacang KELEDAI..

Asalnya susu kacang kedelai telah ada di Tiongkok selama ribuan tahun, tepatnya 1900 tahun lalu. Tercatat bahwa Raja Huainan, Liu An dari Dinasti Han karena sang ibu sakit tak dapat mengunyah makanan keras, Liu An kemudian menggiling kacang kuning yang telah direndam selama beberapa waktu menjadi cairan yang kemudian dikenal sebagai susu kacang. Penyakit sang ibu kemudian berangsur membaik menyebabkan susu kacang kemudian menyebar luas ke masyarakat. Susu kacang menjadi minuman umum di dalam kebudayaan Tionghoa karena cocok diminum sepanjang tahun.

Gw liat ni susu delai ini bnyak dijumpai di warung-warung nasi dan kios2 pinggir jalan di sekitaran pontianak. kalo mo cari susu kedelai di sini sebutnya “AER TAHU”. ada yang unik dari penyajian susu di sini. di sini susu dele ini di sajikan dengan TAHU PUTIH,, yup ampe TAHU-TAHU nya di masukin wkwkwkwkw„ manstep tapi rasanya, mungkin karena itu namanya jadi AER TAHU.

Apakah air tahu sama dengan susu kedelai

AER TAHU = Susu Kedelai

aer tahu ini punya rasa manis (dan buat gw ni aer tahu lebih enak rasanya dari susu kedelai yang di jual di pasaran) mungkin karena rasa manisya bisa kita bikin pas kali ya 😛 karena gulanya terpisah„dan sisanya lebih umum (apa yang diharapkan dari rasa susu kedelai wkwkwkw„ ya rasanya mirip sama kek susu kedelai umumnya 😛 ..untuk yang penasaran sama rasa bisa coba beli sendiri susu kedelai di swalayan.

Rasa tahunya agak hambar, lembut, ancur di mulut ketika di minum. tapi karena ketemu aer tahu yang manis si tahu ini terasa seperti ager2 di dalam es manis„ seger, enak, bikin sensasi minum lebih „ hmm yummy„, (mungkin mirip bubble dalam bubble tea kali ya? )

Harga dari minuman ini ga mahal2 ko cuman Rp. 3000 saja dan harga hampir sama di berbagai tempat.. ahahaha..

OKEE segini dulu sharenya nanti di lanjut lagi ya 😛 ahahahaha„ see you soon  in next post 😛

Air tahu dari apa?

Abstract. Minuman air tahu adalah minuman yang dibuat dari kacang kedelai kuning, minuman ini berwarna putih kekuningan mirip dengan susu. Minuman air tahu merupakan minuman yang bergizi tinggi, terutama kandungan proteinnya.

Apakah boleh minum susu kedelai setiap hari?

Susu kedelai adalah sumber kalium, protein, antioksidan, dan omega-3 yang baik. Kandungan nutrisi tersebut dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dan meningkatkan kolesterol baik serta menjaga tekanan darah tetap stabil. Itulah sebabnya konsumsi susu kedelai bisa mengurangi risiko terkena penyakit jantung.

Apa rasa air tahu?

Ada lima rasa King Air Tahu yang ditawarkan yakni original, choco delfi, strawberry, greentea dan white coffee. Makin nikmat bila menikmati minuman King Air Tahu dengan potongan agar-agar segar.

Susu kedelai dari apa?

Manfaat susu kedelai perlu kita ketahui lho detikers. Susu kedelai (soya milk) adalah jenis susu nabati yang berasal dari olahan atau ekstraksi sari kacang kedelai. Susu kedelai merupakan minuman sehat, karena mengandung protein. Kandungan susu kedelai bermanfaat untuk memenuhi kebutuhan gizi manusia.