Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di WhatsApp – Ada banyak fitur di WhatsApp yang bisa digunakan untuk memudahkan keperluan pengguna. Misalnya mengirim foto atau file lainnya. Tetapi terkadang kita khilaf dan justru menghapus foto yang diterima, padahal masih butuh foto tersebut.

Jika itu yang terjadi, tidak perlu panik. Anda masih bisa mengembalikannya kembali. Berikut beberapa caranya.

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

Daftar Isi

  • 4 Cara Mengembalikan Foto Wa yang Terhapus
    • 1. Dengan Bantuan Tool
    • 2. Melakukan Recovery Message
    • 3. Menggunakan Cara Uninstall Aplikasi WhatsApp
    • 4. Mengembalikan Foto Wa yg ada di Micro SD
    • 5. Mengembalikan Foto yang Terhapus di Wa via Google Drive

4 Cara Mengembalikan Foto Wa yang Terhapus

1. Dengan Bantuan Tool

Jika Anda mencari metode untuk memulihkan kembali riwayat obrolan WhatsApp yang hilang atau terhapus, kami sarankan untuk menggunakan tool bernama iMyFone ChatsBack WhatsApp Message Recovery yang dapat menyelesaikan masalah ini dengan mudah.

Perangkat lunak ini dapat membantu Anda dengan cepat memulihkan foto/pesan/video WhatsApp yang sudah terhapus baik sengaja atau tidak dari perangkat iOS dan Android dengan berbagai cara. Sebelum memulihka data, Anda sebelumya akan dapat melihat pratinjau data-data apa saja yang bisa dipulihka kembali.

Selain itu, iMyFone merilis perangkat lunak pemulihan data profesional hebat lainnya, iMyFone D-Back File Recovery Software, yang dapat membantu Anda mengatasi lebih banyak masalah kehilangan data dari iPhone/Android/PC.

Yang harus Anda lakukan adalah dengan mengunduh tool ChatsBack ini di komputer Anda, lalu pilih saja dari salah satu menu di halaman beranda.

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

Semua pesan WhatsApp yang berhasil Anda pulihkan aka ditampilkan seperti gambar yang ditampilkan di bawah ini. Anda dapat memilih untuk memulihkan data WhatsApp tersebut ke komputer atau ponsel Anda.

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

2. Melakukan Recovery Message

Cara mengembalikan foto wa yg terhapus di galeri yang pertama adalah dengan melakukan recovery pesan. Berikut beberapa tutorialnya:

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

  • Buka aplikasi File Manager
  • Pilih menu Penyimpanan Internal (atau Internal Memory. Biasanya, bahasanya tergantung dari jenis Smartphone yang digunakan. Yang jelas, ini penyimpanan yang dilakukan di dalam ponsel, bukan di kartu memorinya)
  • Cari folder WhatsApp
  • Setelah terbuka, pilih Database atau Back Up. Atau pilih file yang ekstensinya berupa .crypt8
  • Setelah menemukannya, sambungkan ponsel pintar ke laptop atau pun PC dengan menggunakan kabel USB. Pastikan laptop atau PC memiliki koneksi internet.
  • Setelah disambungkan, bukalah website Recover Message. Website inilah yang akan membantu Anda untuk mendapatkan kembali file yang sudah dihapus
  • Jika website sudah terbuka, pilih opsi Select SQLite File. Setelah itu, Anda harus melakukan back up terhadap data. Setelah itu, jika muncul kotak dialog baru, pilih I Accept dan kemudian tombol Scan
  • Tunggu sampai proses recovery selesai. Setelah beberapa saat, file yang dibutuhkan sudah bisa diakses kembali.

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

3. Menggunakan Cara Uninstall Aplikasi WhatsApp

Cara mengembalikan foto wa yang sudah di hapus selanjutnya adalah dengan melakukan uninstall aplikasi WhatsApp dan pemasangan kembali. Cara ini sedikit ribet, tetapi ampuh dalam membantu Anda mengembalikan file atau foto.

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

Berikut tutorial pemakaian yang bisa Anda ikuti:

  • Hal pertama yang dilakukan adalah melakukan uninstall aplikasi WhatsApp.
  • Setelah aplikasi ter-uninstall, tunggu beberapa saat baru kemudian melakukan penginstallan kembali
  • Setelah aplikasi terinstall, Anda harus kembali login dengan akun yang lama.
  • Biasanya, sebelum masuk ke kotak percakapan, akan muncul dialog box yang menanyakan pilihan apakah ingin mengembalikan data yang hilang atau tidak.
  • Pada kotak dialog ini, pilihlah Yes. Ini penting dilakukan untuk mengembalikan data yang sudah dihapus atau hilang.
  • Tunggu hingga pengembalian data selesai dilakukan. Setelah selesai biasanya WhatsApp akan kembali ke tampilan WhatsApp biasa yang kamu lihat.
  • Setelah proses pengembalian selesai, Anda harus masuk ke File Manager dan masuk ke penyimpanan SD Card
  • Pilih folder WhatsApp kemudian sub folder yang bertuliskan Media
  • Di dalam folder itu, ada berbagai folder lagi yang diklasifikasikan sesuai dengan jenis foto, yakni jenis foto, video, dan lain sebagainya. Di sana, file yang sudah terhapus akan kembali bisa diakses.

4. Mengembalikan Foto Wa yg ada di Micro SD

Cara ini bisa Anda lakukan untuk mengembalikan foto WhatsApp yg terhapus apabila disimpan dalam MicroSD. Jika Anda tipe orang yang mencadangkan file WhatsApp di Micro SD, maka Anda bisa melakukan beberapa tutorial di bawah ini untuk mengcover foto yang sudah hilang:

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

  • Keluarkan Micro SD yang Anda miliki dari ponsel. Hubungkan ke PC atau Laptop menggunakan Card Reader
  • Bukalah situs filehippo.com di mesin pencari Anda. Dari sini, Anda harus menginstall aplikasi Recuva. Cara menginstallanya cukup mudah, hanya perlu tekan next atau yes saja sampai proses instalasinya selesai
  • Setelah aplikasi Recuva sudah terinstall, jalankan aplikasinya. Nanti akan muncul kotak dialog yang bertuliskan Welcome to the Recuva Wizard , dari kotak dialog ini pilih Next untuk melanjutkan.
  • Pada kotak dialog yang selanjutnya, pilih All Files. Ini untuk memudahkan Anda apabila ingin mengembalikan file dari jenis yang berbeda.
  • Pilih In a Specific Location, nanti akan ada kotak kosong yang muncul. Pilih Browse untuk mencari letak file yang ingin dikembalikan
  • Setelah itu, Anda cari nama file Micro SD atau nama kartu memori Anda (apabila namanya sudah diganti)
  • Pilih Next
  • Setelah itu pilih Start
  • Nanti akan muncul daftar file yang akan dikembalikan. Beri tanda ceklis di depannya kemudian pilih Recover
  • Tunggu beberapa saat.
  • Jika proses recovery sudah selesai, buat folder baru untuk menyimpan File yang sudah dikembalikan
  • Terakhir, pilih tombol OK dan file yang Anda cari telah selesai dikembalikan.

5. Mengembalikan Foto yang Terhapus di Wa via Google Drive

Cara melihat foto yang sudah dihapus di WA Tanpa Aplikasi

Berikut tutorial yang bisa Anda ikuti:

  • Buka browser Anda di PC atau Laptop, lalu masuklah ke Gmail.com
  • Silahkan sign in ke akun Gmail yang Anda gunakan di smartphone. Setelah berhasil, pilih ikon titik-titik yang membentuk persegi, kemudian pilih Drive
  • Masuk ke Menu Sampah. Dari sana akan muncul beberapa file yang pernah dihapus, termasuk file media dari whatsApp yang pernah dicadangkan di Google Drive
  • Beri tanda centang pada file yang ingin dikembalikan, kemudian pilih Pulihkan dari Sampah
  • Tunggu hingga proses pemulihan selesai. Dan Voilla! Gambar Anda yang terhapus sudah kembali lagi seperti semula.

Cara-cara yang ada memang selalu menggunakan koneksi internet. Untuk itulah apabila Anda ingin mengembalikan foto Wa yang terhapus, internet yang dimiliki harus lancar. Jika tidak lancar, maka prosesnya bisa memakan waktu hingga berjam-jam.

Itulah beberapa cara mengembalikan foto yang terhapus di WhatsApp. Selamat mencoba!

Rekomendasi:

  • 4 Cara Mengunci Aplikasi Whatsapp Anda Agar Terhindar Dari… Whatsapp (WA) adalah aplikasi chatting yang paling banyak digunakan di Indonesia. Tidak heran banyak yang ingin melindungi akunnya dari intipan orang. Soalnya, pesan WhatsApp memang bersifat privasi. Tapi sayangnya, WhatsApp…
  • Daftar HP Android dan Iphone Yang Akan Diblokir WhatsApp Kurang lebih satu minggu kedepan atau tepatnya ditanggal 1 November 2021, WhatsApp akan menghentikan dukungannya kepada beberapa HP Android dan iPhone. Imbas dari HP yang diblokir ini adalah pengguna akan…
  • 4 Cara Cepat Edit Background Foto Online Gratis dan Otomatis Banyaknya kebutuhan akan pembuatan video untuk di-posting di berbagai sosial media ataupun mempercantik foto dengan desain yang menarik tak terlepas dari bagaimana edit background foto untuk menjadikan foto seolah-olah tampak…
  • 4 Cara Menggunakan Dua Whatsapp dalam Satu HP Dua Whatsapp dalam Satu HP – Smartphone memiliki 2 slot untuk simcard. Untuk itu tidak heran kalau banyak orang yang memiliki 2 nomor ponsel. Tapi, jarang sekali kedua nomor ponsel…
  • 7 Cara Jitu Jualan di WhatsApp Bikin Tokomu Laris Manis! Sabineblog.com - Perkembangan teknologi membuat semua terasa mudah termasuk dalam bisnis jualan online. Kini kamu bisa memanfaatkan banyak marketplace untuk promosi produk secara lebih luas dan juga terarah. Selain memanfaatkan…
  • Masih Bingung Cara Memindahkan Whatsapp Ke Hp Baru? Cek Lagi… Memiliki banyak fitur asyik terkait komunikasi, whatsapp disebut-sebut mempunyai jumlah pelanggan yang melejit. Tak hanya dikalangan anak muda saja, para orang dewasapun juga menggunakan aplikasi ini. Nah, kali ini sabineblog…
  • 3 Cara Restore Chat WhatsApp di iPhone & Android dengan… Pentingnya isi chat WhatsApp bersama keluarga, kekasih tercinta, kerabat kerja, dan orang-orang penting lainnya mengharuskan kita untuk tetap menjaga isi chat WhatsApp tersebut sampai kapan pun juga. Bahkan, sampai berganti…
  • Ciri WA Disadap Orang Lain, Yuk Cari Tahu Sabineblog.com - WA atau WhatsApp adalah aplikasi perpesanan yang paling populer saat ini. Mayoritas orang di Indonesia pasti menggunakan WhatsApp untuk berkomunikasi dengan teman, keluarga, kenalan, ataupun kolega bisnis. Karena…
  • Ini Dia Rekomendasi 8 Aplikasi Kompress Foto Terbaik untuk… Kebutuhan memperkecil ukuran foto memang merupakan suatu kegiatan yang tak terbantahkan. Terlebih saat kamu hendak mengupload foto di beberapa platform media sosial, terkadang ada beberapa platform yang membatasi ukuran foto…
  • Begini Cara Membuat Link WhatsApp (WA) di Bit.ly Cara Membuat Link WhatsApp di Bit.ly – Untuk melakukan aktivitas chatting di WhatsApp (WA), biasanya pengguna harus menyimpan nomor telepon si penerima pesan terlebih dahulu. Tanpa menyimpan, mustahil bisa mengirim…
  • 9 Aplikasi Edit Foto iPhone Gratis dan Terpopuler, Hasilnya… Sudah bukan menjadi rahasia lagi bahwa kamera yang dimiliki HP iPhone tidak ada tandingannya. Jepretan yang dihasilkannya pun berani bersaing dengan smartphone lainnya. Namun, meskipun begitu, kamu pun harus tahu…
  • Gokil Abis! Cara Membuat Stiker WA Ini Bakal Bikin Kamu… Punya tampilan stiker WA gitu-gitu aja? Wah, kamu belum update nih! Padahal ada lho cara membuat stiker WA yang bakal bikin chat kamu makin asyik dan menarik. Kamu sudah tahu belum?…
  • Cara Membuat Fake Chat WhatsApp Tanpa Aplikasi Jika kamu sering menjumpai sebuah screenshot yang berisi dari fake chat WhatsApp, kamu pun bisa melakukannya dengan sangat mudah. Meski tanpa sebuah aplikasi tambahan, cara membuat fake chat WhatsApp bisa…
  • WhatsApp Luncurkan Fitur Voice Message Preview, Berikut… Sabineblog.com - Selain mengirimkan pesan via ketikan teks, pengguna whatsapp juga banyak yang suka bertukar pesan via pesan suara atau voice message. Fitur voice message menjadi populer karena WhatsApp tidak…
  • Snapseed Aplikasi Editing Foto di Android Ini Bikin Foto… Anda tentu sering merasa kagum saat melihat foto-foto para seleb di media sosial. Hasil foto kelihatan jernih, tajam, dan pengaturan cahayanya sangat pas. Sebenarnya Anda juga bisa mendapatkan hasil yang…

    Bagaimana cara melihat foto dari WA yang sudah dihapus?

    Caranya pergi ke memori internal ponsel, lalu klik WhatsApp kemudian media dan ke gambar WA. Anda dapat melihat semua picture yang diterima, pada aplikasi pesan instan di folder ini. Disitulah kamu akan menemukan beberapa file foto WhatsApp terhapus, dan dapat memulihkannya kembali jadi gak perlu panik.

    Gimana caranya melihat pesan yang sudah dihapus di WA tanpa aplikasi?

    Melihat Pesan WA yang Sudah Dihapus dengan Fitur Notification History.
    Buka menu Setting di HP, lalu pilih menu Notification..
    Klik Advanced settings..
    Aktifkan menu notification history..
    Setelah itu, semua notifikasi pesan WA yang masuk ke HP, termasuk pesan yang sudah dihapus akan muncul..

    Bagaimana cara download foto di WA yang sudah terhapus?

    Silakan unduh aplikasi WhatsRemoved+ di Google Play Store. Kemudian instal dan centang izin untuk mengakses aplikasi WhatsApp. Klik opsi Save Files dan pilih Allow. Seluruh salinan foto, file, dan chat dari WhatsApp akan tersimpan dalam aplikasi tersebut dan bahkan yang sudah terhapus sekalipun.

    Apakah foto sekali lihat di WA tersimpan dimana?

    Foto dan video sekali lihat tidak akan tersimpan di Foto atau Galeri penerima media. Penerima pun tidak dapat meneruskannya. Buka chat individual atau grup.