Berapa biaya tarik tunai di teller BRI?

Rabu, 02 Maret 2022 | 10:31 WIB   Penulis: Bimo Kresnomurti

Berapa biaya tarik tunai di teller BRI?

ILUSTRASI. Cek Biaya Admin BRI Simpedes dan BritAma untuk Nasabah

KONTAN.CO.ID - Biaya Admin BRI BritAma dan Simpedes jadi pilihan untuk tabungan individu saat ini. Jenis tabungan BRI cukup populer di kalangan masyarakat karena ramah potongan.

BritAma memberikan berbagai kemudahan sehingga nasabah bisa melakukan transaksi memanfaatkan fasilitas e-banking.

Sementara untuk BRI Simpedes jadi pilihan lain untuk tabungan dengan biaya admin BRI yang murah.

Biaya admin BRI akan dibebankan pada tiap tabungan dan transaksi tertentu ke nasabah.

Baca Juga: Ini 5 Cara Transfer BRI lewat ATM hingga BRILink

Setiap nasabah yang ingin membuka tabungan wajib mengetahui jumlah setoran awal, saldo minimal ditahan bersama biaya admin BRI.

Intip biaya admin BRI BritAma dan Simpedes per bulan dirangkum dari laman Bank Rakyat Indonesia.

Daftar Biaya Admin BRI BritAma dan Simpedes

1. Biaya Admin BRI BritAma

  • Setoran awal classic & gold: Rp 250.000 & Rp 500.000.
  • Setoran berikutnya: Rp 10.000.
  • Biaya admin BRI (saldo kurang dari Rp 10.000.000): Rp 11.000.
  • Biaya administrasi Bank BRI (saldo lebih dari Rp 10.000.000): Rp 12.000.
  • Biaya admin bulanan BRI (kartu classic & kartu gold): Rp 2.000 & Rp 6.500.
  • Biaya admin BRI untuk penarikan di teller (kurang dari Rp 2.500.000): Rp 10.000.
  • Biaya admin Bank BRI untuk penarikan di teller (Rp 2.500.000-5.000.000): Rp 10.000.
  • Saldo minimum mengendap: Rp 50.000.
  • Denda di bawah saldo minimum: Gratis.
  • Biaya admin tutup rekening: Rp 50.000.
  • Biaya admin BRI ganti buku rusak: Rp 25.000.
  • Biaya admin BRI ganti buku penuh: Gratis.
  • Limit penarikan tunai per hari (classic & gold): Rp 5.000.000 & Rp 10.000.000.

2. Biaya Admin BRI Simpedes

  • Setoran awal: Rp 100.000.
  • Setoran berikutnya: Rp 10.000.
  • Biaya admin BRI saldo berapapun: Rp 5.500.
  • Biaya admin BRI di teller (kurang dari 5.000.000): Rp 10.000.
  • Saldo minimum mengendap: Rp 50.000.
  • Denda di bawah saldo minimum: Rp 5.000.
  • Biaya tutup rekening: Rp 25.000.
  • Biaya admin BRI untuk buku rusak: Rp 25.000.
  • Biaya admin BRI untuk buku penuh: Gratis.
  • Limit penarikan tunai per hari: Rp 5.000.000.

Demikian beberapa rincian daftar biaya admin BRI BritAma dan Simpedes yang wajib diketahui calon nasabah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

  • INDEKS BERITA


Tag

  • biaya admin bri
  • biaya admin
  • Bri
  • simpedes
  • britama
  • admin bri
  • Jangan Lewatkan
  • unlisted

Terbaru

Terpopuler

  1. Cek Rekomendasi Saham Bank Pilihan, Mayoritas Valuasi Masih Murah
  2. Anomali Saham Bank Syariah, Kinerja Keuangan Mentereng, Harga Saham Melempem Semua
  3. Sejumlah Emiten LQ45 Melaporkan Kinerja, Emiten Bank dan Tambang Memimpin
  4. Tiga Kali, Cucu Usaha Emiten Milik Stefanus Joko Mogoginta Mengajukan PKPU Sukarela
  5. Berapa Kekayaan Elon Musk Setelah Beli Twitter dan Bagaimana Ia Jadi Begitu Kaya?
  6. Sambal Bakar Indonesia Raih Pendanaan Awal US$ 1 Juta
  7. Borong 7,74% Saham, Grup Sinarmas Jadi Investor di SOSS, Emiten Jasa Outsourcing
  8. Teman Bus Mulai Dikenakan Tarif, Begini Cara Bayarnya!
  9. Obral Properti Mewah, Pertimbangkan Hal Ini!
  10. Bakal Ada Pertemuan Intens Megawati dan Jokowi Bahas Capres PDI-P

Biaya admin BRI tabungan wajib diketahui oleh para nasabah. Hal tersebut diperlukan agar sewaktu-waktu uang yang tersisa didalam tabungan bisa terhitung.

Berapa biaya tarik tunai di teller BRI?

Daftar Biaya Admin BRI Tabungan Lengkap 2022 (Foto: MNC Media)

IDXChannel - Biaya admin BRI tabungan wajib diketahui oleh para nasabah. Hal tersebut diperlukan agar sewaktu-waktu uang yang tersisa didalam tabungan bisa terhitung dengan rinci.

Biasanya biaya admin dipotong untuk keperluan administrasi suatu Bank. Tak hanya ada potongan setiap bulannya, biaya admin juga digunakan jika Anda melakukan transfer ke berbeda Bank.

Nah di kesempatan ini kami akan mengulas informasi tentang biaya admin BRI tabungan yang telah dihimpun dari berbagai sumber tepercaya.

Biaya Admin BRI Tabungan Simpedes

Bagi Anda nasabah Bank BRI maka perlu memperhatikan daftar biaya admin khusus pengguna tabungan Simpedes di bawah ini:

  • Setoran awal: Rp100 ribu
  • Setoran berikutnya: Rp10 ribu
  • Biaya admin BRI saldo berapapun: Rp 5.500. 
  • Biaya admin BRI di teller (kurang dari Rp 5 juta): Rp10 ribu.
  • Saldo minimum mengendap: Rp50 ribu.
  • Denda dibawah saldo minimum: Rp5 ribu.
  • Biaya tutup rekening: Rp25. ribu.
  • Biaya admin BRI untuk buku rusak: Rp25 ribu.
  • Biaya admin BRI untuk buku penuh: Gratis. 
  • Limit penarikan tunai per hari: Rp5 juta.

Biaya Admin BRI Tabungan BritAma 

Berikut ini merupakan daftar biaya admin bagi pengguna tabungan BritAma. Simak daftar lengkapnya dibawah ini:

  • Setoran awal classic & gold: Rp250 ribu & Rp500 ribu 
  • Setoran berikutnya: Rp10 ribu.
  • Biaya admin BRI (saldo kurang dari Rp10 ribu): Rp11 ribu.
  • Biaya administrasi Bank BRI (saldo lebih dari Rp10 ribu): Rp12 ribu.
  • Biaya admin bulanan BRI (kartu classic & kartu gold): Rp2 ribu & Rp 6.500. 
  • Biaya admin BRI penarikan di teller (kurang dari Rp 2.500.000): Rp10 ribu.
  • Biaya admin BRI penarikan di teller (Rp 2.500.000-5.000.000): Rp10 ribu. 
  • Saldo minimum mengendap: Rp50 ribu. 
  • Denda dibawah saldo minimum: Gratis. 
  • Biaya admin tutup rekening: Rp50 ribu.
  • Biaya admin BRI ganti buku rusak: Rp25 ribu. 
  • Biaya admin BRI ganti buku penuh: Gratis.
  • Limit penarikan tunai per hari (classic & gold): Rp5 juta & Rp10 juta.

Itulah beberapa daftar biaya admin Bank BRI yang bisa Anda ketahui. Semoga informasi ini dapat bermanfaat untuk Anda.

Tarik tunai di teller BRI kena biaya berapa?

- Biaya admin per bulan BRI BritAma sebesar Rp 5.500. - Biaya admin penarikan kurang dari Rp 2.500.000 di teller sebesar Rp 10.000. - Biaya admin penarikan Rp 2.500.000 – Rp 5.000.000 di teller sebesar Rp 10.000. - Batas tarik tunai setiap hari sebesar Rp 5.000.000.

Apakah tarik tunai di teller kena biaya?

Halo BCA on Twitter: "@mysuparno Tarik tunai via Teller tidak dikenakan batasan.

Penarikan uang di Bank BRI maksimal berapa?

Limit penarikan tunai kartu ATM Britama black Rp 10.000.000 per hari dan kartu ATM BRI Britama silver Rp 5.000.000.

Apakah bisa tarik tunai di teller BRI?

Bisa. Tetapi syaratnya tidak mudah, pertama pemilik rekening harus membuat surat kuasa penarikan tunai. Perwakilan Mengambil slip penarikan dari bank dan pemilik rekening mengisi dan menandatanganinya.