Bagaimana cara mengganti tema di Google?

Jika kamu bosan dengan tampilan web browser yang terkesan polos dan membosankan kamu dapat Mengganti Tema pada Google Chrome yang kamu gunakan saat ini.

Jangan khawatir, merubah tampilan web browser tidak akan merubah fungsi dari layanan Google seperti Gmail, Google docs, atau yang lainnya, mereka akan tetap ada untuk melayani kebutuhan kamu.

Teruntuk kamu yang menggunakan internet untuk melakukan pekerjaan tentunya akan menggunakan web browser seperti Google Chrome.

Melihat tampilan Google yang hanya itu-itu saja sangatlah membosankan, sebenarnya kamu dapat mengganti tema tampilan pada Google Chrome untuk membuat tampilan menjadi keren.

Simak beberapa langkah berikut untuk Cara Mengganti Tema Google Chrome.

  • Cara Merubah Tema Google Chrome
  • Cara Membuat Tema Khusus Google Chrome

  1. Buka browser Google Chrome dan masuk ke Akun Google.
  2. Di pojok kanan atas layar, klik Pengaturan Lainnya, klik Tampilan, lalu Tema, atau langsung ke Chrome Web Store.
  3. Pilih dan klik Tema yang kamu sukai.
    Bagaimana cara mengganti tema di Google?
  4. Klik tombol Add to Chrome.
    Bagaimana cara mengganti tema di Google?

Selesai, kamu telah mengganti tema lama kamu atau menggunakan tema baru untuk pertama kalinya.

Jika tidak ada perubahan tampilan Google Chrome mungkin kamu perlu menutup semua jendela Chrome dan membuka kembali browser agar tema muncul.

Baca juga: Cara Menghilangkan Iklan di Google Chrome

Cara Membuat Tema Khusus Google Chrome

Google sendiri memberikan kebebasan bagi para pengguna untuk mengubah tampilan web browser menggunakan foto, atau gambar yang pengguna miliki sebagai tema dalam Google Chrome.

Jika kamu ingin menggunakan fitur tersebut kamu dapat mempelajari langkah-langkah berikut ini:

  1. Buka Google Chrome dan masuk ke Akun Google.
  2. Lanjutkan ke ThemeBeta.
  3. Menu di samping memiliki daftar langkah-langkah bernomor yang diperlukan untuk membuat tema baru. Mulailah dengan memberi nama pada tema.
    Bagaimana cara mengganti tema di Google?
  4. Klik Unggah Gambar dan pilih Gambar yang ada dalam penyimpanan.
  5. Gunakan kontrol di bawah panel Preview untuk mengonfigurasi gambar. kamu dapat memperbesar dan memperkecil, atau membuat gambar berulang, dan banyak lagi.
  6. Klik Generate colors untuk mengubah menu tema agar sesuai dengan apa yang kamu unggah.
    Bagaimana cara mengganti tema di Google?
  7. Klik tombol Images atau Colors pada Menu bar untuk merubah warna.
  8. Pilih Pack and Install.
  9. Klik tombol Keep.
  10. Pilih menu Download dan Show in Finder atau Show in folder.
    Bagaimana cara mengganti tema di Google?
  11. Buka Google Chrome klik URL dan ketik chrome: // extensions /.
  12. Aktifkan Mode Developer pada pojok kanan atas halaman yang terbuka.
  13. Seret dan lepas file tema dari folder kamu ke halaman ini.
  14. Klik Add Theme pada pop-up yang muncul.
  15. Selesai.

Baca: Cara Menghilangkan Chromium

Mudah bukan? Google Chrome sekarang sudah memiliki tampilan tema yang telah kamu buat tadi.

Cara Mengganti Tema Google Chrome – Tak perlu di pungkiri lagi bahwa google chrome merupakan browser terbaik saat ini, baik di perangkat PC maupun Smartphone sekaligun. Kinerjanya yang optimal dan juga tidak banyak memiliki bloatware meruapak salah satu alasan utama banyak pengguna lebih suka menggunakan browser yang satu ini.

Google Chrome yang merupakan buatan developer raksasa Google sudah pasti memiliki banyak sekali kelebihan dibandingkan aplikasi perambah lainnya. Bahkan sobat ponseli juga akan diberikan kemudahan dalam melakukan kustomisasi tema di Google Chrome. Baik pengguna PC maupun android juga bisa mengganti tema google chrome milik mereka.

Tutorial Cara Mengganti Tema Google Chrome

Bagaimana cara mengganti tema di Google?

Cara Mengganti Tampilan Google Chrome

Ada beberapa kelebihan Ada beberapa kelebihan dari google chrome yang mungkin bisa menjadi salah satu alasan sobat tetap menggunakan Google Chorme. Sebut saja desain user interface yang mudah di pahami dan juga minimalis hal simple yang juga tidak dimiliki borwser lainnya.

Namun sayangnya untuk pengguna Smartphone sobat hanya baru bisa mengganti tema Google Chrome dengan pilihan Dark mode saja. Berbeda dengan pengguna PC atau laptop yang bisa mengganti tema keseluruhan. Namun tidak menutup kemungkinan Google akan segera memberikan menu pergantian tema di versi smartpone.

Mengganti Tema Google Chrome Di Android

Seperti PONSELI.COM utarakan diawal bahwa sobat hanya akan mendapati pergantian tema google chrome android ke versi dark mode saja. Setidaknya untuk saat ini sobat hanya bisa menikmati fitur itu saja, namun tidak menutup kemungkinan bahwa Google akan segera meberikan pilihan kustomisasi tema menarik. Atau bahkan memberikan sekedar pilihan tema seperti di seri PC.

Bagaimana cara mengganti tema di Google?

  1. Buka aplikasi Google Chrome Di Smartphone
  2. Pastikan sobat menggunakan Google Chrome Versi terbaru
  3. Selanjutnya ketikan (chrome://flags) tanpa tanda kurung di kolom pencarian
  4. Selanjutnya ketikan Android Chrome UI Dark Mode di kolom pencarian google flags
  5. Lalu ubah pilihan default ke Enable pada kolom yang ada
  6. Lanjutkan dengan keluar dari aplikasi lalu masuk lagi
  7. Menuju ke menu setting
  8. Lalu pilih Tema dan Ganti ke Gelap
  9. Maka dengan Otomatis Tema Google Chrome Kamu akan berubah Menjadi gelap
  10. Untuk menggembalikan lagi sobat bisa masuk ke menu tema di kolom setting dan menggantinya ke Default
    Bagaimana cara mengganti tema di Google?

Cukup mudah bukan untuk mengganti tema google chrome ke dark mode. Meskipun cukup mudah pastinya masih ada saja yang mengalami kesulitan saat menggantinya. Untuk sobat yang masih menggalami kesulitan bisa melihat tutorial gambar yang ponseli sediakan diatas. Dimana cara diatas merupakan cara paling mudah untuk mengganti tampilan smartphone nya ke dark mode.

Saat tema google chrome kamu sudah menjadi dark mode maka dengan otomatis tampilannya akan menyerupai mode penyamaran Ignito. Meskipun berbeda dengan mode penyamaran saat menggunakan cara ini. Dimana dengan menggunakan dark mode jelas akan membuat samrtphone sobat menjadi lebih hemat konsumsi baterai selain juga membuat tampilannya semakin kekinian.

Memang cukup di sayangkan untuk versi seluler Google belum menyediakan kustomisasi dan tema. Mungkin untuk alasan supaya lebih simple dan juga menghemat konsumsi RAM membuat Google belum juga melakukan hal tersebut. Demikian ulasan PONSELI kali ini semoga nantinya bisa bermanfaat buat sobat yang memang sedang mencari informasi serupa.

Bagaimana Cara Ganti Tema di Google?

Mengaktifkan Tema gelap.
Di perangkat Android, buka Google Chrome ..
Di kanan atas, ketuk Lainnya Setelan. Tema..
Pilih tema yang ingin digunakan: Default Sistem jika Anda ingin menggunakan Chrome dalam Tema gelap saat mode Penghemat Baterai aktif atau perangkat seluler disetel ke Tema gelap di setelan perangkat..

Dimana letak Tema di Google?

Mendownload dan menambahkan tema Chrome Di komputer, buka Chrome. Setelan. Di bagian "Tampilan", klik Tema. Anda juga dapat membuka galeri dengan mengunjungi Tema di Toko Web Chrome.

Apakah google bisa di mode gelap?

Cara mengaktifkan dark mode Chrome di Android Tekan ikon tiga titik di pojok kanan atas aplikasi. Pilih menu "Settings"/Pengaturan > "Theme"/Tema. Klik opsi "Dark"/"Gelap" untuk mode gelap.

Kenapa google warna hitam?

Mode gelap yang tersedia membuat latar belakang Chrome Android yang semula putih berubah warna menjadi serba hitam saat digunakan. Selain nyaman di mata, konon mode gelap juga membantu pengguna untuk menghemat baterai.