Kenapa WhatsApp Tidak ada suara pesan masuk?

Cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak bunyi ini sebenarnya cukup mudah untuk dilakukan. Seperti yang kalian ketahui, WhatsApp ini menjadi salah satu aplikasi chatting yang sangat populer dan penggunanya memang sangat banyak.

Dan memang menjadi salah satu media sosial yang sangat populer di dunia. Hingga saat ini banyak sekali orang yang mengirimkan pesan menggunakan aplikasi ini.

Dan banyak orang yang menggunakan aplikasi ini bukan tanpa sebab, tapi karena kemudahan serta fitur-fitur WhatsApp yang sangat menarik.

Tetapi, pernahkah kalian mengalami maslah terkait notifikasi pesan masuk ini? Kadang ada juga yang menerima pesan masuk namun tidak mendapat notifikasi suara sama sekali.

Terutama saat HP kalian dalam keadaan layar yang terkunci, kita jadi tidak tahu pesan WA yang masuk.

Jadi bagaimana cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak bunyi ini? Berikut ulasannya!

Cara Mengatasi Notifikasi Whatsapp Tidak Bunyi

Kenapa WhatsApp Tidak ada suara pesan masuk?

Penyebab Notifikasi WA Tidak Bunyi

Pertama, terdapat kemungkinan kalian melakukan kesalahan pada pengaturan, mulai dari yang disengaja hingga yang tidak disengaja. Dan yang ekdua yaitu aplikasi WhatsApp kalian yang error.

Kesalahan pengaturan contohnya yaitu WhatsApp yang dalam keadaan mute, atau audio tersetting supaya tidak berbunyi, nada dering yang tidak masuk, atau HP kalian yang mungkin dalam keadaan silent.

Untuk error yang kedua atau WhatsApp error di sini maksudnya yaitu adanya bug pada aplikasi WhatsApp. Asal dari bug ini bermacam-macam, mulai dari HP maupun dari aplikasi WhatsApp itu sendiri.

Langkah Langkah atau Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp Tidak Bunyi

1. Nyalakan Pengaturan Notifikasi WhatsApp

Cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak bunyi yang pertama yaitu kalian dapat menyalakan pengaturan notifikasi WhatsApp. Fungsinya sendiri yaitu jika ada masuk pesan ke WhatsApp kalian, kalian pun akan mendapatkan notifikasinya dan akan mengetahui adanya pesan yang masuk.

Pengaturan ini bisa kalian temukan di Setelan aplikasi, caranya:

  • Pertama, kalian dapat membuka Setelan atau Pengaturan.
  • Kemudian masuk ke menu Aplikasi.
  • Scroll ke bawah dan cari aplikasi WhatsApp, jika sudah ketemu silahkan buka / ketuk.
  • Silahkan ketuk pada kolom Aktifkan Pemberitahuan / Notifikasi untuk mengaktifkan, jika aktif maka akan ada tanda centang.
  • Pengaturan ini kadang memang tidak langsung berefek. Oleh karena itulah kalian dapat mencoba cara-cara berikut ini.

2. Pastikan HP kalian tidak dalam keadaan Silent

Cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak bunyi ini kalian pastikan hp kalian tidak dalam mode silent. Saat HP dalam keadaan silent, baik itu disengaja atau tidak maka otomatis akan membuat suara apapun di HP menjadi tidak berbunyi.

Jadi silahkan kalian periksa pengaturan ini mungkin saja tanpa kalian sengaja atau tanpa kalian ketahui HP masuk dalam keadaan silent.

Untuk itu kalian harus membuatnya kembali seperti semula, berikut adalah caranya:

  • Pertama, kalian dapat membuka Pengaturan di Android.
  • Masuk ke menu Suara.
  • Setelah itu cari pengaturan supaya HP kembali dari mode diam atau silent.
    hp tidak dalam mode senyap
  • Selain lewat pengaturan, kalian juga bisa melakukannya lewat menu di bar.
  • Caranya kalian ganti mode silent menjadi mode apapun yang penting mode silent tadi hilang.

Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp Tidak muncul

Cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak bunyi atau tidak muncul ini terbagi dalam 3 cara.  Kalian dapat memilih salah satunya atau kalian juga bisa mencoba ketiga cara tersebut agar kalian bisa yakin dan membuktikan notifikasi pesan whatsapp kalian benar-benar muncul tanpa mengalami masalah lagi.

1. Setting Notifikasi WhatsApp

Cara mengatasi notifikasi WhatsApp tidak bunyi atau tidak muncul yang pertama kalian harus melakukan pengecekan pada notifikasi whatsapp kalian. Dan cara yang pertama kalian bisa melakukannya langsung di aplikasi whatsapp kalian.

Mungkin kalian belum mengatur notifikasi whatsapp kalian, misalnya pada bagian nada, getar atau bagian notifikasi lainnya. Cara yang bisa kalian lakukan untuk mengecek notifikasi kalian dengan cara yang pertama ini adalah sebagai berikut :

  • Pertama, kalian wajib membuka aplikasi whatsapp kalian.
  • Kedua, kalian klik tombol titik tiga yang ada di pojok kanan atas.
  • Ketiga kalian klik setelan yang ada di bawah.
  • Keempat kalian atur notifikasi untuk whatsapp kalian dan klik centang di “Nada Percakapan”.

Baca juga : 10 Aplikasi Adzan Terbaik

2. Cek Kelola Pemberitahuan

Cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak muncul atau tidak bunyi yang kedua yaitu dengan melakukan pengecekan perizinan tampilan notifikasi. Bagian ini sangatlah penting, karena jika ini tidak diizinkan maka sampai kapanpun notifikasi pesan masuk di whatsapp kalian tidak akan aktif.

Dan bagi kalian yang ingin mengetahuinya maka kalian dapat menyimak penjelasan berikut :

  • Langkah pertama kalian harus membuka setelan atau setting di smartphone kalian.
  • Langkah kedua kalian harus klik yang bertuliskan “Aplikasi Terinstal”.
  • Langkah ketiga kalian pilih aplikasi whatsapp.
  • Langkah keempat pilih “Notifikasi”.
  • Langkah kelima geser tombol yang bertuliskan “Tampilan Notifikasi” yang awalnya berwarna abu-abu menjadi berwarna biru.

Baca juga : 4 Cara Cek Nomor Axis

3. Paksa Berhenti Dan Hapus Data

Cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak bunyi atau tidak muncul adalah kalian wajib menghentikan aplikasi secara paksa dan menghapus data WhatsApp. Data WhatsApp yang terhapus ini merupakan data sementara.

Misalnya history, basis data, bookmark, file cache, dan yang lainnya. Dan dengan melakukan hapus data maka aplikasi whatsapp kalian akan kembali ke kondisi default. Bagi kalian yang ingin mencobanya caranya ada di bawah ini :

  • Pertama-tama kalian membuka setelan atau setting yang ada di smartphone kalian.
  • Kemudian kalian scroll ke bawah dan klik Aplikasi Terinstall.
  • Setelah itu kalian cari dan klik aplikasi whatsapp.
  • Lalu kalian klik yang bertuliskan ”Hapus Data”.
  • Selanjutnya jika tampilannya sudah berubah kalian klik “Paksa Berhenti” yang ada di pojok kiri sebelah bawah.

Ketiga cara ini dapat bisa kalian coba satu persatu. Dan tujuannya agar notif yang terlihat atau terbaca dengan jelas.

Baca juga : 2 Cara Memasukkan Ayat Al-Quran di Word

Itu tadi informasi yang dapat kami sampaikan mengenai Cara mengatasi notifikasi Whatsapp tidak bunyi. Semoga informasi yang kami sampaikan dapat bermanfaat bagi kalian para pembaca.

Terima kasih sudah berkunjung!

Terimakasih Sudah Membaca di Esportsku

Kenapa WhatsApp tidak ada suara ketika pesan masuk?

Pastikan bahwa Anda telah mematikan mode jangan ganggu atau telah mengizinkan notifikasi WhatsApp dalam mode prioritas di aplikasi Setelan telepon Anda > Suara > Jangan ganggu. Pastikan bahwa semua izin sudah diberikan pada WhatsApp di aplikasi Setelan telepon Anda > Aplikasi > WhatsApp > Izin.

Bagaimana cara mengaktifkan nada dering wa?

Cara ganti ringtone chat WhatsApp.
Buka aplikasi WhatsApp..
Ketuk ikon titik tiga di sisi kanan atas layar..
Pilih “Settings” atau “Pengaturan..
Pilih “Notifications”.
Ketuk “Notification tone”.
Pilih nada dering chat yang diinginkan pengguna..

Pop up di WA itu apa?

Pesan pop up adalah sebuah fitur yang memungkinkan pesan yang masuk di WhatsApp muncul (keluar) secara utuh. Hal itu untuk menghindari Anda dari lupa membaca pesan yang masuk akibat tidak menyadarinya.

Kenapa nada dering tidak berbunyi?

Masalah ini terjadi karena banyak hal, kemungkinan karena kelalaian pengguna (tidak berada pada mode dering dan tidak terpilih nada yang ada) atau bisa jadi memang aplikasi telepon bermasalah. Atau untuk hal lain yang mungkin tidak terduga ialah, speaker panggilan telepon bermasalah.