Dari diagram pt fase h2o disamping yang merupakan daerah perubahan titik didih adalah

Lihat Foto

thoughtco.com

Ilustrasi sifat koligatif larutan

KOMPAS.com - Soal UAS memahami diagram P-T sifat koligatif larutan dan pembahasannya.

Perhatikan diagram P-T berikut ini!

KOMPAS.com/SILMI NURUL UTAMI Diagram PT sifat koligatif larutan


Soal 1: Titik didih larutan urea 0,2 m pada diagram dinyatakan oleh titik…

Jawaban: Titik didih larutan urea 0,2 m yaitu G

Dilansir dari chemed.chem.purdue.edu larutan urea dalam air tidak akan mendidih pada suhu yang sama dengan pelarut murninya yaitu air karena adanya penambahan titik didih.

Pelarut murni akan mendidih pada titik D sedangkan larutan 0,2 m urea akan mendidih pada titik F pada diagram. Menambahkan zat terlarut ke pelarut murni, membuat larutan tersebut lebih sukar mendidih.

Baca juga: Persamaan Reaksi Kimia

Soal 2: Berdasarkan diagram PT tersebut tentukan garis beku pelarut dan garis penurunan titik beku larutan ditunjukkan oleh garis…

  1. EC dan FE
  2. AB dan BC
  3. AB dan EF
  4. BF dan CD
  5. CD dan DE

Jawaban:

Garis beku pelarut dan garis penurunan titik beku larutan ditunjukkan oleh garis EC dan FE.

Garis yang menunjukkan titik beku pelarut adalah garis EC yang menunjukkan perubahan fasa cair menjadi padat atau membeku. Sedangkan garis yang menunjukkan penurunan titik beku adalah garis FE.

Untuk lebih memahami materi sifat koligatif larutan khususnya penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, dan penurunan titik beku. Perhatikan contoh soal sifat koligatif larutan diagram P-T dan pembahasannya berikut ini.

4 Contoh Soal Sifat Koligatif Larutan Diagram P-T [Fasa] dan Pembahasannya

Soal No. 1

Perhatikan diagram P-T berikut!

Garis beku pelarut ditunjukkan oleh….

A. MS

B. MN

C. KL

D. LR

E. KQ

Jawaban: D

Pembahasan

K = titik beku larutan

L = titik beku pelarut

KQ = garis beku larutan

LR = garis beku pelarut

Soal No. 2

Fungsi dari diagram fasa adalah untuk menyatakan …

A. Kenaikan titik didih

B. Kenaikan tekanan uap

C. Tekanan osmosis

D. Penurunan titik uap

E. Kenaikan titik beku

Jawaban: A

Pembahasan:

Diagram fasa atau diagram P-T adalah diagram yang menyatakan hubungan antara suhu dan tekanan dengan fase zat [padat, cair, dan gas]. Jadi fungsi dari diagram fasa adalah untuk menyatakan penurunan tekanan uap jenuh, kenaikan titik didih, dan penurunan titik beku.

Pelajari Juga:  Reaksi Pembuatan Aluminium Sulfat

Soal No. 3

Dari diagram P-T H2O berikut yang merupakan daerah perubahan titik beku adalah ….

A . A dan H

B . B dan C

C . G dan H

D . I dan J

E . D dan E

Jawaban: C

Pembahasan:

G = titik beku larutan

H = titik beku pelarut

Jadi, daerah perubahan titik beku adalah G dan H.

Soal No. 4

Dari diagram P-T fasa H2O berikut yang merupakan daerah perubahan titik didih adalah ….

A. A – B

B. B – C

C. D – E

D. G – H

E. I – J

Jawaban: E

Pembahasan:

I = titik didih pelarut

J = titik didih larutan

Jadi, daerah perubahan titik didih adalah I – J.

ikatan kimia bab 3 soal cos​

unsur unsur yg terdapat pada golongan VllA akan berkatan ion dengan unsur" yg terletak pada...​

bantuuu jawab kkkk...​

bantu jawap bosek di anter 1-20 pliss​

Dari 100 gram batu kapur mengandung 37,6 gram kalsium [Ca]. Tentukan kadar kalsium karbonat [CaCO3] dalam batu kapur!

28,5 gram MgCl2 dilarutkan dalam 2 liter pelarut. 100 ml larutan tersebut diambil dan dicampurkan dengan 400 ml larutan MgCl2 0,1 M. Tentukan molarita … s akhir campuran!

Baja adalah logam yang terbuat dari panduan besi, karbon dan sedikit nikel. Menurut kalian baja termasuk senyawa atau campuran? Jelaskan!

no 5,6 sama 7 aja kakpliss jawab yg jawab pake cara nnti di jadikan jawaban terbaik loch no bahasa alien no ngasalpake cara ya kak​

perak merupakan hasil dari campuran beberapa jenis logam yaitu bahan

a. 1,08 kJb. 39,8 kJc. 83,4 kJd. 732 kJd. 983 kJ

ikatan kimia bab 3 soal cos​

unsur unsur yg terdapat pada golongan VllA akan berkatan ion dengan unsur" yg terletak pada...​

bantuuu jawab kkkk...​

bantu jawap bosek di anter 1-20 pliss​

Dari 100 gram batu kapur mengandung 37,6 gram kalsium [Ca]. Tentukan kadar kalsium karbonat [CaCO3] dalam batu kapur!

28,5 gram MgCl2 dilarutkan dalam 2 liter pelarut. 100 ml larutan tersebut diambil dan dicampurkan dengan 400 ml larutan MgCl2 0,1 M. Tentukan molarita … s akhir campuran!

Baja adalah logam yang terbuat dari panduan besi, karbon dan sedikit nikel. Menurut kalian baja termasuk senyawa atau campuran? Jelaskan!

no 5,6 sama 7 aja kakpliss jawab yg jawab pake cara nnti di jadikan jawaban terbaik loch no bahasa alien no ngasalpake cara ya kak​

perak merupakan hasil dari campuran beberapa jenis logam yaitu bahan

a. 1,08 kJb. 39,8 kJc. 83,4 kJd. 732 kJd. 983 kJ

Video yang berhubungan

Dari diagram pt fase h2o disamping yang merupakan daerah perubahan titik didih adalah

Dari diagram pt fase h2o disamping yang merupakan daerah perubahan titik didih adalah
Lihat Foto

Lesley Johnson

Diagram fasa P-T yang menunjukkan beberapa sifat koligatif

KOMPAS.com - Dalam artikel sebelumnya kita telah mempelajari sifat koligatif larutan baik dalam larutan elektrolit maupun larutan non-elektrolit.

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, Sifat koligatif adalah sifat fisik larutan yang disebabkan oleh banyaknya zat terlarut pada suatu larutan.

Sifat koligatif larutan yaitu penurunan tekanan uap jenuh, kenaikan titik didih, penurunan titik beku, dan tekanan osmotik. Sifat koligatif tidak bergantung pada hal selain jumlah zat terlarut apapun senyawa yang dilarutkan kedalamnya.

Berikut ini adalah diagram P-T sifat koligatif yang menggambarkan perubahan tekanan dan pertambahan suhu serta wujud fasa zat sebagai berikut:

KOMPAS.com/SILMI NURUL UTAMI Diagram P-T sifat koligatif larutan

Baca juga: Perbedaan Larutan Elektrolit dan Larutan Non-Elektrolit

Garis CD dalam diagram merupakan garis yang mewakili perubahan fasa cair menjadi gas (menguap) sedangkan pada larutan digambarkan dengan garis BG.

Garis CE merupakan garis yang mewakili perubhan fasa cair menjadi padat (membeku) sedangkan pada larutan digambarkan dengan garis BF.

Garis AC mewakili perubahan fasa gas ke cair (menyublim) sedangkan pada larutan digambarkan oleh garis AB. Selisih antar garis dan garis titik-titik inilah yang mewakili sifat koligatif larutan.

Dari diagram pt fase h2o disamping yang merupakan daerah perubahan titik didih adalah

Dari diagram pt fase h2o disamping yang merupakan daerah perubahan titik didih adalah
Lihat Foto

thoughtco.com

Ilustrasi sifat koligatif larutan

KOMPAS.com - Soal UAS memahami diagram P-T sifat koligatif larutan dan pembahasannya.

Perhatikan diagram P-T berikut ini!

KOMPAS.com/SILMI NURUL UTAMI Diagram PT sifat koligatif larutan


Soal 1: Titik didih larutan urea 0,2 m pada diagram dinyatakan oleh titik…

Jawaban: Titik didih larutan urea 0,2 m yaitu G

Dilansir dari chemed.chem.purdue.edu larutan urea dalam air tidak akan mendidih pada suhu yang sama dengan pelarut murninya yaitu air karena adanya penambahan titik didih.

Pelarut murni akan mendidih pada titik D sedangkan larutan 0,2 m urea akan mendidih pada titik F pada diagram. Menambahkan zat terlarut ke pelarut murni, membuat larutan tersebut lebih sukar mendidih.

Baca juga: Persamaan Reaksi Kimia

Soal 2: Berdasarkan diagram PT tersebut tentukan garis beku pelarut dan garis penurunan titik beku larutan ditunjukkan oleh garis…

  1. EC dan FE
  2. AB dan BC
  3. AB dan EF
  4. BF dan CD
  5. CD dan DE

Jawaban:

Garis beku pelarut dan garis penurunan titik beku larutan ditunjukkan oleh garis EC dan FE.

Garis yang menunjukkan titik beku pelarut adalah garis EC yang menunjukkan perubahan fasa cair menjadi padat atau membeku. Sedangkan garis yang menunjukkan penurunan titik beku adalah garis FE.