Berapa harga genset rumah tangga

Di era yang serba cepat dan digital ini, mesin genset memiliki peran yang sangat penting bagi masyarakat. Berikut macam-macam merk genset yang perlu kamu ketahui terlebih dahulu kapasitasnya sebelum membeli.

Hampir setiap peralatan rumah tangga dan kantor hingga sekolah kebanyakan membutuhkan sumber daya listrik untuk menghidupkannya.

Lalu, ketika mati lampu apa yang bisa kamu lakukan?

Mungkin, jika kamu memiliki mesin genset, kondisi mati lamapu bukan lagi masalah untukmu.

Mesin genset merupakan teknologi yang bukan baru lagi untuk di konsumsi masyarakat.

Genset dapat digunakan untuk membangkitkan listrik ketika ada pemadaman listrik dari PLN.

Ketahui Kapasitas Genset

Seiring perkembangan zaman, bagi kamu yang berniat untuk memakai genset, sebaiknya ketahui dahulu berapa kapasitas genset yang cukup untukmu.

Nilai kapasitas genset beragam besarannya.

Tergantung digunakan untuk apa?

Genset menggunakan besaran kVA untuk menghitung dayanya.

Satuan kVA digunakan sebagai referensi daya yang dihasilkan sebuah genset yang mengacu pada kapasitas daya Watt dari generator yang digunakan….

….Bukan dari daya energi yang dihasilkan oleh mesin yang digunakan.

Besaran kVA merupakan kapasitas semu mesin genset yaitu daya sebuah mesin yang ditambah daya aktif power yang dapat dibentuk oleh generator yang digunakan.

Sedangkan besaran kW merupakan nilai daya nyata yang berasal dari konversi energi daya atau kemampuan mesin beroperasi.

Kamu dapat menggunakan nilai Watt sebagai acuan pada genset.

Yaitu, satuan kW dengan penjelasan 1 kW sama dengan 1000 Watt.

Biasanya, bila genset digunakan di rumah, umumnya dibutuhkan 1000 kVA sampai 10.000 kVA.

Sedangkan, di kalangan industri pastinya lebih besar dari itu.

Ukuran Genset

Ukuran kVA pada genset tidak selalu menunjukkan nilai Watt yang sesungguhnya.

Biasanya di mesin genset, kamu hanya bisa melihat ukuran kVAnya saja.

Maka kamu mengambil acuan dari nilai baku 1 kVA yang senilai dengan 0,8 kW (800 Watt).

Jadi jika kamu memiliki genset dengan kapasitas yang tertera pada labelnya sebesar 2 kVA maka nilai kWnya sebesar 1,6 kW atau 1600 Watt.

Baca Juga:

8 Penyebab Listrik PLN Mati di Rumah. Yuk, Cari Tahu!

Macam-Macam Jenis dan Kapasitas Genset

Berapa harga genset rumah tangga

1. Mesin Genset Gas

Berapa harga genset rumah tangga

Jenis genset ini menggunakan bahan bakar gas untuk menyalakannya.

Gas yang dipakai adalah LPG (Liquid Petroleum Gas) atau CNG (Compressed Natural Gas).

Mesin genset gas ini memiliki harga yang cukup tinggi karena dipengaruhi oleh mahalnya jenis gas yang dipakai.

2. Mesin Genset Diesel

Berapa harga genset rumah tangga
Mesin genset diesel termasuk golongan yang sangat mudah diaplikasikan dan dioperasikan.

Selain itu genset ini memiliki kapasitas watt yang sangat tinggi yaitu, kisaran 5 Kw (5.000 watt) – 2Mw (2 juta watt).

Jenis genset diesel memiliki silinder dari 2 – 16 silinder.

Kekurangan dari genset diesel ini adalah harga jualnya yang jauh lebih mahal bila dibandingkan dengan harga jual genset bensin.

3. Jenis Genset Bensin

Macam-macam genset lainnya adalah genset bensin.

Genset ini paling banyak diminati karena harga jualnya yang lebih murah dibandingkan yang lain.

Mesin genset bensin memanfaatkan bahan bakar bensin sehingga bisa menghasilkan listrik dengan kapasitas hingga 10 Kw (10 ribu watt).

Maka, penggunaan mesin genset 10.000 watt ini sering diaplikasikan pada rumah-rumah yang tidak membutuhkan daya terlalu besar.

Berapa harga genset rumah tangga

Genset 10.000 watt ini pertama kali ditemukan oleh Michael Faraday pada tahun 1831.

Generator ini dulunya dibuat dalam bentuk kawat besi berbentuk “U” yang dililitkan dengan gulungan kawat.

Dahulu dikenal dengan nama Generator Cakram Faraday.

Setidaknya, terdapat dua komponen utama pada generator listrik, yaitu stator (bagian yang diam) dan rotor (bagian yang bergerak).

Rotor akan berhubungan dengan poros generator listrik yang berputar pada pusat stator.

Kemudian, poros generator listrik tersebut biasanya diputar dengan menggunakan usaha yang berasal dari luar, seperti yang berasal dari turbin air maupun turbin uap.

4. Mesin Genset Portable

Berapa harga genset rumah tangga

Genset portable ini adalah mesin genset yang bisa dibawa kemana-mana.

Biasanya memiliki ukuran genset yang kecil.

Fungsinya masih sama yaitu, dapat dipakai untuk menyalakan listrik, baik di lapangan atau perkemahan.

5. Jenis Mesin Genset Turbin

Berapa harga genset rumah tangga

Macam-macam genset berikutnya ada genset turbin.

Mesin genset turbin adalah genset yang memiliki kapasitas paling besar sebab, kapasitasnya bisa mencapai 2Mw (2.000.000 watt).

Satu kota kecil dapat dihidupkan dengan cara menggabungkan beberapa turbin.

Namun untuk membangun sebuah mesin genset turbin dibutuhkan perhitungan yang tepat dan cermat sesuai dengan kondisi sekitar.

Turbin – turbin yang dimaksud bisa berupa turbin air, turbin uap, turbin udara yang nantinya akan menghasilkan putaran ke generator untuk menghasilkan listrik.

6. Jenis Mesin Genset Urine

Berapa harga genset rumah tangga

Jenis lainnya, terdapat mesin genset yang dibuat dengan bahan bakar urine.

Inovasi menarik ini dibuat oleh empat pelajar dari afrika bernama Duro-Aina (14 tahun), Akindele Abiole (14 tahun), Faleke Oluwatoyin (14 tahun) dan Bello Eniola (15 tahun).

Kabarnya genset ini dapat menghasilkan listrik selama 6 jam per 1 liter urine.

Tertarik membeli jenis genset urine untuk di rumah?

Baca Juga:

Yuk, Nikmati Sensasi Menginap di 5 Hotel Kapsul Indonesia!

7 Rekomendasi Harga Genset Terbaik 2019

Berapa harga genset rumah tangga

1. Genset Honda Portable EP1000

Mesin genset Honda ini memiliki output 0.85 KVA.

Harga di pasaran mulai dari Rp5 juta.

2. Genset Diesel Multipro GN-950

Genset diesel yang satu ini menghasilkan daya 0.85 KVA.

Mesin ini menggunakan bahan bakar bensin yang dicampur dengan oli 2 tak.

Penggunaannya cukup hemat.

Setiap 6 jam kamu hanya perlu menambahkan 3 liter bensin.

Harga dari genset diesel multipro GN-950 ini di jual mulai dari Rp4 juta.

3. Genset Greenpower CC1200-B

Genset greenpower CC1200 ini imenghasilkan daya output sebesar 800 watt.

Di jual mulai dari Rp4 juta – Rp7,5 juta.

4. Genset Falcon FX5000EW

Merk Falcon sudah terkenal di Indonesia.

Sebab, kualitasnya baik dan sudah terbukti.

Genset falcon FX5000EW ini memiliki daya output sebesar 5 KVA.

Bila kamu membeli genset Falcon maka akan mendapatkan garansi selama 1 tahun, lho

Starter Falcon sudah menggunakan starter electrik, sehingga dengan harga yang cukup murah kamu bisa mendapatkan genset electrik yang sangat mudah digunakan dan tingkat kehandalannya pun tinggi.

Harganya mulai dari Rp9 juta.

5. Genset Firman FPG1500L

Mencari genset portable yang murah tapi enggak murahan?

Coba untuk menggunakan genset Firman FPG1500L dengan output 1 KVA.

Harganya pun terjangkau yaitu Rp2 juta – Rp 16 juta.

6. Genset Tekiro Ryu

Mesin genset Tekiro Ryu ini mampu menghasilkan daya yang berkisar antara 1 KVA – 5 KVA.

Harganya berkisar Rp2 – Rp7 juta.

7. Genset Matari Single Phase 10000 Watt

Ingin membeli genset dengan kapasitas 10 ribu watt untuk di rumah?

Kamu bisa membeli Genset Matari Single Phase ini karena harganya lebih murah dibandingkan genset 10 ribu watt lainnya.

Matari single phase dibanderol mulai dari Rp13 juta saja.

***

Semoga informasi di atas dapat membantumu, ya!

Jangan lupa baca informasi-informasi menarik seputar properti dan hunian di Blog 99.co Indonesia

Dapatkan pula properti idaman dengan harga terjangkau dalam situs 99.co/id .

Berapa watt genset yang pas untuk rumah tangga?

Biasanya, bila genset digunakan di rumah, umumnya dibutuhkan 1000 kVA sampai 10.000 kVA.

Genset 1000 watt bisa untuk apa saja?

Dayanya yang 1000 watt membuatmu bisa menyalakan peralatan rumah tangga yang besar seperti kulkas dan microwave. Menggunakan genset saat listrik mati terkadang menyebabkan kebisingan, tetapi jangan khawatir lagi sekarang.

Berapa lama genset boleh hidup?

genset ini memang dapat digunakan untuk keperluan listrik yang besar, rata rata genset 100 kva yang dimiliki Tsuzumi memiliki tangki bahan bakar sebesar 120 liter dengan konsumsi sebanyak 22 Liter per jam. jadi, rata - rata genset Tsuzumi 100 kva dapat beroperasi selama 5 sampai 6 jam.

Berapa kapasitas genset untuk rumah?

Untuk kebutuhan rumah biasanya anda membutuhkan genset dengan daya 1 KVA hingga 4 KVA. Ketika anda akan menggunakan sebuah genset pikirkanlah genset yang memiliki kabel yang panjang.