Tahan berapa lama salad buah di kulkas

Buah tidak hanya diolah menjadi jus atau dikonsumsi langsung begitu saja, tetapi populer dijadikan salad. Salad buah tentu saja tidak kalah menarik dari salad sayur. Selain rasanya enak, salad buah juga mudah disajikan sehingga menjadi menu diet yang menyenangkan. Campuran buah-buahan dan dressing yang tepat  akan membuat salad buah menjadi lebih nikmat dan lebih sehat. 

Baca Juga:

Ferdike Yunuri Nadya

Sahabat Dream bisa lakukan agar salad tahan lama

Dream - Berbuka puasa dengan menyantap salad buah bisa jadi pilihan yang tepat. Rasanya yang nikmat dan juga kaya serat akan sangat baik untuk tubuh.

Namun, karena berasal dari bahan-bahan alami, salad biasanya tak bisa bertahan lama.Berikut tips mudah dari pemilik Serasa Salad yang bisa Sahabat Dream lakukan saat menyimpan salad agar tahan lama.

Saladstop Hadirkan Menu Salad dengan Cita Rasa Korea

1. Jangan Campurkan Sayuran

Pilih sayuran daun yang masih segar, berwarna cerah dan tangkainya masih kokoh. Untuk sayuran daun yang diikat, teliti sampai ke bagian dalam, apakah masih bagus atau tidak.

© Ferdike/ Dream

“ Jangan campurkan sayuran dengan jenis sayuran lain karena bisa memicu pembusukan.” jelas Fitriani Rahmah, founder Serasa di acara Virtual Ngabuburit Tokopedia: Tren Belanja Online dan Inspirasi Makanan Sehat Jelang Lebaran, Jumat, 7 Mei 2021.

2. Cuci Bersih

Cuci bersih sayuran dan buah. Selalu tiriskan setelah mencucinya, pastikan tidak ada air yang tersisa. Hal ini menjaga sayur dan buah agar tidak mudah busuk.

“ Kunci kesegaran salad adalah sayuran yang kering dan bersih. Jangan basah dan benyek karena lebih mudah busuk” tambah founder Serasa.

Sumber : Shutterstock

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA