Mengidentifikasi sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui

Pixabay.com - erbedaan antara sumber daya alam yang dapat diperbarui dan yang tidak dapat diperbarui.

Berdasarkan sifatnya, sumber daya alam dibagi menjadi dua, yakni sumber daya alam yang dapat diperbarui dan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui.

Apa pengertian sumber daya alam yang dapat diperbarui dan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui? Apa perbedaannya? Dan apa saja contohnya?

Perbedaan Antara Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbarui dan yang Tidak Dapat Diperbarui

Melansir dari buku Modul Kelas 4 SD, Sumber Daya Alam dan Pemanfaatannya, 2020, sumber daya alam (SDA) adalah segala sesuatu yang berasal dari alam yang dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia.

Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbarui

Sumber daya alam yang dapat diperbarui adalah sumber daya yang dapat terus ada selama penggunaannya tidak berlebihan. Sumber daya alam yang dapat diperbarui umumnya memiliki daya regenerasi (pemulihan), dan jauh lebih ramah lingkungan, karena tidak menghasilkan gas bakar berbahaya seperti karbon monoksida (gas beracun bagi manusia), karbon dioksida (gas rumah kaca penyebab pemanasan global) atau sulfur dan nitrogen oksiden (penyebab hujan asam). Walau jumlahnya sangat berlimpah, penggunannya harus tetap dibatasi dan dijaga untuk dapat terus berkelanjutan.

Contoh sumber daya alam yang dapat diperbarui adalah: tumbuhan, hewan, mikroorganisme, sinar matahari, angin, dan air.

Pixabay.com

Sumber Daya Alam yang Tidak Dapat Diperbarui

Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui adalah sumber daya alam yang suatu saat dapat habis jumlahnya. Umumnya sumber daya ini jumlahnya terbatas karena penggunaanya lebih cepat daripada proses pembentukannya dan apabila digunakan secara terus-menerus akan habis.

Contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui adalah: minyak bumi, emas, besi, dan berbagai bahan tambang lainnya.

Contoh SDA ini memerlukan waktu dan proses yang sangat panjang untuk kembali terbentuk sehingga jumlahnya sangat terbatas, misalnya minyak bumi dan gas alam yang berasal dari sisa-sisa hewan dan tumbuhan yang hidup jutaan tahun lalu, terutama dibentuk dan berasal dari lingkungan perairan.

Sumber daya alam yang dapat diperbarui maupun yang tidak dapat diperbarui tetap butuh kontrol dalam pemakaiannya. Semakin banyak sumber daya alam yang dimiliki oleh suatu negara atau wilayah, maka semakin banyak pula yang dapat dimanfaatkan oleh manusia.

Lantaran itulah, kekayaan alam yang melimpah harus dijaga kelestariaannya, terutama untuk SDA yang tidak dapat diperbaharui. Pemanfaatan sumber daya alam pun tidak bisa dilakukan secara terus-menerus. Jika kekayaan alam yang ada dieksploitasi secara berlebihan, akan menimbulkan masalah bagi kehidupan semua makhluk hidup. (DNR)

Mengidentifikasi sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui

Mengidentifikasi sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui
Lihat Foto

KOMPAS.com/NANSIANUS TARIS

Danau Koliheret di Desa Watudiran, Kecamatan Waigete, Kabupaten Sikka, Flores, Nusa Tenggara Timur.

KOMPAS.com - Sumber daya alam (SDA) adalah segala sesuatu yang terdapat di alam yang dapat dimanfaatkan bagi kelangsungan hidup manusia.

Berdasarkan sifatnya, sumber daya alam dapat digolongkan menjadi sumber daya alam kekal, sumber daya alam yang dapat diperbarui, dan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui.

Berikut penjelasannya seperti dirangkum dari Encyclopaedia Britannica (2015)!

Sumber daya alam yang dapat diperbarui

Sumber daya alam yang dapat diperbarui artinya bisa dibuat atau dipulihkan kembali. Contohnya hewan, tumbuhan, pepohonan, dan ikan.

Hewan, tanaman, pepohonan, dan ikan di lautan adalah makhluk hidup yang berkembang biak. Selama masih berkembang biak dan belum punah, hewan dan tumbuhan bisa diperbarui.

Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui

Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui jumlahnya terbatas. Sumber daya alam ini akan habis suatu saat dan sulit atau tidak mungkin dibuat kembali.

Cobtohnya minyak bumi, batu bara, dan gas alam. Minyak bumi, batu bara, dan gas alam adalah bahan bakar fosil yang berasal dari makhluk hidup yang mati jutaan tahun lalu.

Baca juga: Sumber Daya Alam Nonhayati

Mengidentifikasi sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui

Mengidentifikasi sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui
Lihat Foto

Scottish Power Revewable

Ilustrasi energi pasang surut. Energi pasang surut di selat-selat kecil Indonesia besar dan bisa diubah jadi listrik.

Jasad dan fosilnya terkubur dalam tanah. Panas dan tekanan bumi mengubahnya menjadi bahan bakar yang kita lihat hari ini.

Jika kita terus menggunakan bahan bakar fosil seperti sekarang ini, diprediksi hampir seluruhnya akan habis pada 2060.

Sumber daya alam kekal

Sumber daya alam kekal adalah sumber daya alam yang tak akan habis dan selamanya ada di bumi.

Mengidentifikasi sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui

Mengidentifikasi sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui
Lihat Foto

Shutterstock

Ilustrasi minyak bumi

KOMPAS.com - Sumber daya alam adalah segala sesuatu di Bumi yang digunakan serta dimanfaatkan untuk kesejahteraan manusia.

Berdasarkan sifatnya, sumber daya alam dibagi menjadi dua, yakni sumber daya alam yang dapat diperbarui dan tidak dapat diperbarui.

Jenis sumber daya alam yang dapat diperbarui berarti bisa digunakan berulang kali untuk waktu yang lama. Contohnya air dan udara.

Dikutip dari Buku Ajar Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Ligkungan (2019) karangan Sarintan Efratani Damanik, sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui berarti jumlahnya terbatas.

Sumber daya alam ini membutuhkan waktu yang sangat lama bahkan berjuta-juta tahun untuk diperbarui kembali.

Menurut Yonathan Pongtuluran dalam buku Manajemen Sumber Daya Alam dan Lingkungan Edisi Revisi (2015), pengelolaan sumber daya alam yang diperbarui harus dilakukan sebaik mungkin.

Baca juga: Bagaimana Masyarakat Memanfaatkan Sumber Daya Alam?

Maka dari itu, penggunaannya tidak boleh boros dan harus dimanfaatkan seefektif mungkin.

Sebutkan contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui! 

Contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui, antara lain minyak bumi, batu bara, dan logam.

Minyak bumi

Adalah jenis bahan tambang yang memerlukan proses khusus sebelum digunakan.