Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angios permanen


Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angios permanen

restuinnaya @restuinnaya

August 2018 2 59 Report

Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angiospermae?


Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angios permanen

azkaln Pembuahan Tunggal:Terjadi pada tumb.Gymnospermae,yang mana hanya terjadi satu kali pembuahan.
antara ovum(n) dan sperma(n)

Pembuahan Ganda :Terjadi pada tumbuhan Angiospermae,yang mana terjadi dua kali pembuahan:
1.Sel sperma I(n) dengan Ovum(n) menghasil Zigot(2n)
2.Sel sperma II(n) dengan Inti Kandung Lembaga Sekunder(2n) menghasilkan Endosperm(3n)
Endosperm sebagai cadangan makanan bagi embryo.

semoga membantu

0 votes Thanks 3

Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angios permanen

sofiyanurjanah Pembuahan tunggal dari 1sperma+1ovum=zigot. kalau pembuahan ganda spermanya ada 2. 1sperma+ovum=zigot dan 1sperma+badan polar=endosperma (cadangan makanan)

0 votes Thanks 2

More Questions From This User See All


Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angios permanen

restuinnaya August 2018 | 0 Replies

Negoisasi antara pengusaha dan pihak bank
Answer

Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angios permanen

restuinnaya August 2018 | 0 Replies

Air naik sampai ketinggian h2 dalam pipa kapiler yang jari jari r dan massa air yang diangkat dalam pipa kapiler adalah M . jika jari jari 2 r maka massa air yang naik dalam pipa kapiler adalah?
Answer

Recommend Questions



dila250901 May 2021 | 0 Replies

mohon di jawab yang nomor 6 ya


FelixBenaya21 May 2021 | 0 Replies

Kerjakan semua pertanyaan di bawah ini dengan benar beserta penjelasannya! 1. Apa saja unsur-unsur cuaca? Apa perbedaan antara iklim dan cuaca? 2. Sebanyak 1 m³ udara pada suhu 20°C mengandung 14,6 g uap air. Uap jenuh pada suhu itu tercapai jika udara mengandung 24 g/m³. Berapa besar kelembapan nisbinya? 3. Jelaskan proses terbentuknya awan hingga mendatangkan hujan di Bumi. (TOLONG CEPETAN DIJAWAB MAU DIKUMPULIN SOALNYA DAN DIJAWAB SEMUANYA YA! DAN DIBERI PENJELASANNYA YA! SERTA TERIMA KASIH BANYAK BAGI YANG SUDAH MENJAWAB PERTANYAAN BIOLOGI TERSEBUT DENGAN JELAS DAN BENAR)


gyakya May 2021 | 0 Replies

tolong jawab ya makasih ya..:)maaf ya kalo tulisan nya jelek


abraham07 May 2021 | 0 Replies

Vertebrata merupakan suatu anak filum darihewan yang memiliki sumbu sarat atau otakdengan tubuh yang dilengkapi rangka dalam.Anggota Vertebrata tersebut adalah.


namira888 May 2021 | 0 Replies

berikan contoh proses perubahan bentuk sempurna dan tidak sempurna


ShalsabilaPutri11 May 2021 | 0 Replies

cara menanam binahong merah dari biji


dreyy64 May 2021 | 0 Replies

apakah Bintang Melakukan Gerak Revolusi?


cherylkeisha23 May 2021 | 0 Replies

tolong di jawab ya Thanks


ReisyaLestari May 2021 | 0 Replies

RUMPUT ➡BELALANG ➡BURUNG KECIL➡ULAR➡BURUNG ELANG rantai makanan seperti pada gambar dapat ditemukan pada ekosistem . . . . . a. rawa b. danau c. laut dalam d. padang rumput


wahyu271221 May 2021 | 0 Replies

mengapa orang yang menderita talasemia dapat mengalami kekurangan oksigen?


1. Pembuahan ganda. Terjadi pada tumbuhan berbiji tertutup ( Angiospermae ). Dinamakan pembuahan ganda karena ada dua inti sperma ( gamet jantan ) yang melebur. Yaitu inti sperma I melebur dengan sel telur membentuk zigot dan inti sperma II melebur dengan inti kandung lembaga sekunder membentuk endosperma ( keping biji ) sebagai cadangan makanan. Mekanisme pembuahan ganda : Inti serbuk sari setelah sampai di kepala putik akan membelah menjadi 2 yaitu inti vegetatif dan inti generatif yang kemudian membelah menjadi inti sperma I dan inti sperma II, sedang inti vegetatif akhirnya mati. Di dalam bakal biji, sel nuselus membelah menjadi 4 sel, 3 diantaranya mati sedang 1 sel yang hidup membelah menjadi dua sel. Satu sel menuju kalaza, satu lagi menuju mikrofil, dan masing-masing membelah 2 kali berturut-turut sehingga terbentuk 8 inti. Di kalaza, 3 sel menempatkan diri pada dinding kalaza disebut antipoda, dan 1 sel menuju ke tengah. Di mikrofil 3 inti menempel dekat mikrofil, yang tengah menjadi sel telur ( ovum ), sedang Dua di kanan dan kiri disebut sinergid. yang satu menuju ke tengah bergabung dengan 1 sel yang berasal dari kalaza membentuk sel kandung lembaga sekunder. 2. Pembuahan tunggal Pembuahan ini terjadi pada tumbuhan berbiji tertutup ( Gymnospermae ), dikatakan pembuahan tunggal karena hanya ada 1 sel sperma yang membuahi satu sel telur membentuk zigot.

Jelaskan perbedaan pembuahan tunggal pada gymnospermae dengan pembuahan ganda pada angios permanen

Proses pembuahan pada tumbuhan diperlukan sebagai upaya melakukan perkembangbiakan. Pembuahan ini melibatkan dua bagian penting pada bunga yaitu benang sari yang berperan sebagai alat kelamin jantan, dan putik yang berperan sebagai alat kelamin betina. Pada tumbuhan tingkat tinggi, pembuahan dibagi menjadi dua macam yaitu pembuahan tunggal dan pembuahan ganda. Untuk mengetahui perbedaan pembuahan tunggal dan ganda, yuk simak ulasan berikut.

4 Perbedaan Pembuahan Tunggal dan Ganda

> Perbedaan Jumlah Ovum yang Dibuahi

Bedanya antara pembuahan tunggal dan ganda bisa dilihat dari jumlah ovum yang dibuahi oleh sperma (benang sari). Karena pembuahan tunggal hanya melakukan satu kali penyerbukan, sehingga hanya membutuhkan satu ovum dan satu sperma yaitu benang sari dan putik. Berbeda dengan pembuahan ganda dimana serbuk sari membuahi dua jenis ovum di dalam satu bunga. Sebenarnya yang berperan sebagai ovum kedua pada bunga adalah  inti kandung lembaga.

> Proses Terjadinya Pembuahan

Perbedaan kedua pembuahan ini bisa dilihat dari proses pembuahannya, dimana pada pembuahan ganda terjadi dua kali pembuahan antara ovum dan sperma. Sedangkan pada pembuahan tunggal hanya terjadi satu kali saja. Proses pembuahan ganda diawali dengan penyerbukan dimana benang sari jatuh ke kepala putik. Selanjutnya inti sperma I akan melebur bersama ovum sehingga membentuk zigot yang nantinya akan berkembang menjadi embrio.

Kemudian pembuahan kedua terjadi ketika peleburan inti sperma II dengan inti kandung lembaga sekunder yang nantinya akan membentuk endosperma yang bersifat triploid. Itulah mengapa terdapat perbedaan pembuahan tunggal dan ganda. Karena pembuahan tunggal hanya melakukan satu kali penyerbukan, dimana pembuahan hanya  melibatkan  peleburan satu inti sperma dan sel telur pada bunga untuk membentuk zigot tanpa menghasilkan endosperma.

Baca Juga:  Pengertian Serta Perbedaan Fenotip dan Genotip

Baca juga: Pengertian Serta Perbedaan Pada Endositosis dan Eksositosis

> Ada Tidaknya Daging Buah

Karena proses pembuahan yang berbeda, hal tersebut berdampak terhadap ada tidaknya buah pada biji. Proses pembuahan ganda membutuhkan dua kali proses peleburan inti sperma, dimana pembuahan pertama bertujuan untuk menghasilkan biji. Sedangkan pembuahan yang kedua menghasilkan endosperma yang nantinya menjadi daging buah. Pada pembuahan tunggal tidak memiliki daging buah, karena pembuahan hanya menghasilkan zigot yang akan menjadi biji.

> Perbedaan Biji yang Dihasilkan

Perbedaan pembuahan tunggal dan ganda bisa diketahui dari biji yang dibentuknya. Karena pembuahan tunggal tidak menghasilkan daging buah, maka hal ini berdampak pada biji yang terbentuk. Pembuahan tunggal akan membentuk biji terbuka sehingga dapat dilihat diantara dedaunan dan tampak dengan jelas. Tanaman dengan biji terbuka sering juga disebut dengan tanaman Gymnospermae. Contoh dari tanaman dengan biji terbuka diantaranya pakis haji.

Biji yang dihasilkan dari pembuahan ganda tidak bisa terlihat dari luar karena tertutupi oleh daging buah. Ada banyak jenis tumbuhan yang melakukan pembuahan ganda seperti mangga, tomat, apel, nangka dll. Tumbuhan dengan biji tertutup juga disebut dengan Angiospermae. Tumbuhan angiospermae ini biasanya memiliki bentuk daun pipih dan lebar serta susunan daun yang lebih bervariasi. Dengan demikian, perbedaan pembuahan tunggal dan ganda bisa dilihat dari daun tumbuhan.

Itulah beberapa perbedaan antara pembuahan ganda dan tunggal pada tumbuhan. Untuk lebih mudah melihat mana tumbuhan yang melakukan pembuahan tunggal dan mana yang melakukan pembuahan ganda, sebenarnya dapat dilihat dari ciri ciri bagian yang lain seperti akar, batang hingga daun. Umumnya tumbuhan berbiji terbuka memiliki batang berkambium serta daunnya lebih kaku dan sempit. Sedangkan tumbuhan biji tertutup memiliki akar tunggang.

Baca Juga:  Apa Saja Perbedaan Otot Polos Otot Lurik dan Otot Jantung?