Granit Roman 60X60 1 dus isi berapa

Granit Roman 60X60 1 dus isi berapa

Keramik lantai tersedia di pasaran dalam beragam jenis, motif dan ukuran. Salah satu jenis keramik yang populer digunakan adalah keramik granit yang berukuran 60 cm x 60 cm. Karena ukuran keramik sudah umum menggunakan satuan cm (centimeter) maka orang biasanya cukup menyebutkan keramik ini dengan nama keramik 60×60. Keramik ini banyak digunakan untuk lantai bagian dalam ruangan baik perkantoran, sekolah, tempat usaha, maupun rumah pribadi. Keramik granit memiliki kesan mewah dan elegan.

Meskipun secara umum keramik diaplikasikan ada lantai bangunan, namun pada dasarnya keramik juga dapat diaplikasikan pada dinding tembok. Pada artikel ini contoh perhitungan adalah untuk aplikasi keramik pada lantai bangunan. Namun demikian cara perhitungan tersebut juga berlaku untuk aplikasi keramik pada dinding tembok.

Prinsip menghitung kebutuhan keramik adalah menghitung luas lantai dengan luas satu keping keramik yang akan diaplikasikan pada lantai tersebut. Satu lembar keramik ukuran 60 cm x 60 cm dapat menutup luasan 0,36 meter persegi (0,6 m x 0,6 m = 0,36 m2). Jadi untuk mengetahui kebutuhan keramik lantai adalah dengan membagi luas lantai (dalam meter persegi) dengan angka 0,36 m2.

Granit Roman 60X60 1 dus isi berapa

1 Dus Keramik 60 x 60 Berapa Buah?

Satu dus keramik granit ukuran 60 x 60 berjumlah 3 atau 4 keping bergantung merk. Jadi ada keramik granit 60×60 yang dikemas dalam dus berisi 3 keping dan ada pula keramik granit yang dikemas dalam dus berisi 4 keping. Jadi untuk menentukan berapa banyaknya dus keramik granit yang diperlukan perlu dipilih terlebih dahulu keramik mana yang akan digunakan dan berapa isi setiap kemasan keramik tersebut.

Granit Roman 60X60 1 dus isi berapa

Luasan Lantai  yang Ditutupi 1 Dus Keramik 60 x 60

Jumlah keramik yang diperlukan = Luas Bangunan/Luas satu keramik.

Granit Roman 60X60 1 dus isi berapa

Luasan lantai yang dapat ditutup dengan satu dus keramik bergantung dengan kemasan dus keramik tersebut, karena satu dus keramik bisa berisi 3 atau 4 keping keramik.

Satu dus keramik granit 60 x 60 yang berisi 3 keping dapat menutupi lantai dengan luasan 3 x ( 0,6 m x 0,6 m) = 3 x (0,36 m2) = 1,06 m2

Satu dus keramik granit 60 x 60 yang berisi 4 keping dapat menutupi lantai dengan luasan 4 x ( 0,6 m x 0,6 m) = 4 x (0,36 m2) = 1,44 m2

Contoh Perhitungan Kebutuhan Keramik Granit 60×60

Berikut ini tahapan untuk menghitung barapa banyak keramik keramik lantai berukuran 60 x 60 yang diperlukan untuk suatu luasan lantai yang diketahui.

  1. Hitung luas seluruh bangunan yang akan diaplikasikan dengan keramik granit dalam satuan meter persegi (m2)
  2. Bagi luasan lantai tersebut dengan luasan satu keramik 60 x 60 yaitu 0,36 m2, sehingga kita dapatkan jumlah keping keramik yang diperlukan.  Jumlah keramik 60×60 = Luas Lantai / 0,36

Granit Roman 60X60 1 dus isi berapa

  1. Tentukan jenis keramik granit yang akan diaplikasikan, dan ketahui berapa isi kemasan satu dusnya. Pilih keramik granik satu dus isi 3 atau satu dus isi 4.
  2. Bagi jumlah keping keramik dengan isi dus (3 atau 4)

Misal kita akan menghitung kebutuhan keramik granit 60 x 60 cm2 untuk sebuah rumah dengan luas bangunan 10 m x 12 m. Maka jumlah keramik yang diperlukan dapat dihitung dengan cara sebagai berikut.

Luas Lantai = Luas Bangunan = 10 m x 12 m = 120 m2

Jumlah keramik 60×60 = Luas Lantai / 0,36 = 120/0,36 = 333,3 keping (dibulatkan 334 keping).

Jika kita menggunakan keramik merek A satu dus isi 3 keramik maka diperlukan 334/3 = 111,1 dus (dibulatkan 112 dus)

Jika kita menggunakan keramik merek B satu dus isi 4 keramik maka diperlukan 334/4 = 83,5 dus (dibulatkan 84 dus)

Granit Roman 60X60 1 dus isi berapa

Contoh Perhitungan Kebutuhan Keramik 60×60

Berikut ini beberapa contoh cara menghitung kebutuhan keramik granit ukuran 60×60 untuk aplikasi lantai atau dinding bangunan.

Contoh Soal 1

Soal: Diketahui sebuah rumah memiliki luas lantai 6 x 15 meter persegi. Rumah tersebut menggunakan keramik granit ukuran 60×60. Berapa keping keramik yang diperlukan untuk menutup semua lantai rumah tersebut? Jika menggunakan keramik merek A kemasan 1 dus isi 4 keping, berapa dus keramik yang diperlukan?

Jawab:

Luas lantai = 6 x 15 = 90 m2

Jumlah keramik = 90/0,36 = 250 keping

Jumlah dus keramik = 250/4 = 62,5 dus (dibulatkan 63 dus)

Jadi jumlah keramik 60×60 yang diperlukan untuk rumah tersebut adalah 250 keping atau 63 dus.

Contoh Soal 2

Soal: Diketahui sebuah rumah terdiri dari 2 lantai. Lantai 1 memiliki luas lantai 6 m x 8 m dan lantai 2 memliki luas 6 m x 5 m. Rumah tersebut menggunakan keramik granit ukuran 60×60. Berapa keping keramik yang diperlukan untuk menutup semua lantai rumah tersebut?

Jawab:

Luas lantai = (6 x 8) + (6 x 5) = 48 + 30 = 78 m2

Jumlah keramik = 78/0,36 = 216,7 keping (dibulatkan 217 keping)

Jadi jumlah keramik 60×60 yang diperlukan untuk rumah tersebut adalah 217 keping.

Contoh Soal 3

Soal: Diketahui sebuah dinding tembok salah satu sisinya akan diaplikasikan dengan keramik granit 60×60. Tembok tersebut lebarnya 8 meter dan tingginya 4 meter Berapa keping keramik yang diperlukan untuk menutup permukaan tembok tersebut?

Jawab:

Luas dinding = 8 x 4 = 32 m2

Jumlah keramik = 32/0,36 = 88,9 keping (dibulatkan 89 keping)

Jadi jumlah keramik 60×60 yang diperlukan untuk dinding tersebut adalah 89 keping.

1 dus keramik roman 60x60 isi berapa?

Satu dus keramik 60x60 berisi 3 atau 4 keping keramik, dengan luas 3 x (0,6 m x 0,6 m) = 1,06 m2.

Berapa meter granit 60x60 per dus?

60x60 cm kw1 ( 1 dus = 1,08 mtr )

Harga granit ukuran 60x60 1 dus isi berapa?

Granite tile ukuran 60x60 warna Cream polos mengkilap premium, untuk lantai rumah, kantor, toko dan bisa juga utk dinding kamar mandi harga per dus Rp 1 dus = 1,44 meter isi 4 lembar = Rp 113,800/dus.

Granit ukuran 50x50 1 dus isi berapa?

Untuk kamu ketahui, umumnya isi keramik 50×50 per dus terdiri dari 4 keping yang bisa menutup permukaan seluas 1 meter persegi.