Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite

Reporter

Rabu, 10 November 2021 09:16 WIB

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
facebook logo


TEMPO.CO, Jakarta - Dalam layanan media sosial, iklan menjadi elemen terpenting untuk mendongkrak pendapatan. Iklan menjadi alat utama bagi para pengusaha untuk memperkenalkan produk yang dimiliki. Iklan bisa berbentuk bermacam-macam, mulai dari video, poster, infografis, dan lain-lain.

Salah satu media sosial yang mempunyai iklan yang cukup banyak adalah Facebook. Mark Zuckerberg selaku pemilik memang sengaja menyisipkan iklan di tengah-tengah penayangan video Facebook untuk memaksimalkan perolehan pendapatan. Iklan di dalam penayangan video Facebook akan muncul dengan durasi selama 90 detik.

Tetapi, terkadang para pengguna Facebook merasa terganggu dengan adanya hal itu. Mereka biasanya akan melakukan cara-cara tertentu untuk menghilangkan layanan iklan di Facebook. Dikutip dari id-id.facebook.com, berikut cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan iklan di media sosial Facebook:

1. Buka Halaman Facebook
2. Klik bagian atas
3. Pilih Kelola
4. Cari iklan yang akan dihilangkan kemudian ketuk
5. Lalu, di bagian rangkuman, klik pada bagian samping status
6. Pilih Hapus dan konfirmasi

PRIMANDA ANDI AKBAR

Baca juga: Iklan Video di Facebook Ternyata Tak Disukai

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.






Rekomendasi Berita

Awasi Penggunaan Media Sosial Anak dengan Literasi Digital

10 jam lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Awasi Penggunaan Media Sosial Anak dengan Literasi Digital

Psikolog mengatakan penting bagi orang tua untuk meningkatkan literasi digital guna membantu pengawasan penggunaan media sosial anak.


PBB: Facebook Serahkan Jutaan Data Dugaan Kejahatan Perang Myanmar

1 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
PBB: Facebook Serahkan Jutaan Data Dugaan Kejahatan Perang Myanmar

Facebook telah menyerahkan jutaan item yang dapat mendukung tuduhan kejahatan perang dan genosida yang terjadi di Myanmar pada tahun 2017 terhadap Rohingya


Strategi Merebut Minat Masyarakat, Apa Itu Iklan Politik?

1 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Strategi Merebut Minat Masyarakat, Apa Itu Iklan Politik?

Iklan politik pesan kandidat secara sengaja disampaikan untuk mempengaruhi sikap, kepercayaan, dan perilaku masyarakat


Penembakan Acak Live di Facebook Meneror Memphis, Empat Orang Tewas

6 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Penembakan Acak Live di Facebook Meneror Memphis, Empat Orang Tewas

Empat orang tewas dan tiga terluka setelah seorang pria berusia 19 tahun melakukan penembakan secara acak di Memphis, Tennessee, Amerika Serikat.


Hati Angelina Jolie untuk Perempuan-perempuan Afghanistan

13 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Hati Angelina Jolie untuk Perempuan-perempuan Afghanistan

Tidak hanya menggeluti dunia akting, Angelina Jolie juga aktif dalam berbagai kegiatan sosial. Salah satunya, mendukung hak-hak perempuan Afghanistan.


Pria Pensiunan Malaysia Kehilangan Rp6 M, Ditipu 'Wanita' Kenalan di Facebook

14 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Pria Pensiunan Malaysia Kehilangan Rp6 M, Ditipu 'Wanita' Kenalan di Facebook

Pensiunan warga Malaysia kehilangan sekitar Rp6,2 miliar setelah menjadi korban penipuan kenalannya di Facebook yang mengaku wanita warga Brasil.


Gorbachev Pernah Bintangi Iklan Pizza Hut, Tapi Tidak Ditayangkan di Rusia

14 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Gorbachev Pernah Bintangi Iklan Pizza Hut, Tapi Tidak Ditayangkan di Rusia

Begitu banyak kisah ikonik maupun kontroversial terkait Gorbachev. Salah satunya terkait dengan iklan komersial Pizza Hut yang dibintanginya pada 1998


Wanita Arab Saudi Dihukum 45 Tahun Penjara Karena Postingan Media Sosial

14 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Wanita Arab Saudi Dihukum 45 Tahun Penjara Karena Postingan Media Sosial

Seorang wanita Arab Saudi dihukum 45 tahun penjara karena postingan media sosialnya, dituduh menggunakan internet untuk merobek tatanan sosial


Kisah Pengunggah Konten Ferdy Sambo, Masril Ardi: Jangan Sampai Ada Masril-Masril Lain Lagi

14 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Kisah Pengunggah Konten Ferdy Sambo, Masril Ardi: Jangan Sampai Ada Masril-Masril Lain Lagi

Masril Ardi, warga Pekanbaru yang mengunggah konten terkait Ferdy Sambo menceritakan kepada Tempo.co pengalamannya ditahan di Polda Metro Jaya.


Kisah Masril Ardi Pengunggah Konten Ferdy Sambo: Ditangkap Polda Metro Jaya, Ditahan 28 hari, Viral dan Dibebaskan

15 hari lalu

Cara menghilangkan iklan jorok di Marketplace Facebook lite
Kisah Masril Ardi Pengunggah Konten Ferdy Sambo: Ditangkap Polda Metro Jaya, Ditahan 28 hari, Viral dan Dibebaskan

Warga Pekanbaru, Masril Ardi ditangkap dan ditahan Polda Metro Jaya 28 hari setelah mengunggah konten tentang Ferdy Sambo. Ia berkisah kepada Tempo.co


Bagaimana Cara Menghilangkan Iklan marketplace di Facebook?

Ketuk di kanan atas Facebook..
Ketuk Marketplace. Jika Anda tidak melihat Marketplace, ketuk Lihat selengkapnya..
Ketuk ..
Ketuk di samping Aktivitas terbaru..
Ketuk Tawaran Anda..
Ketuk di samping tawaran yang ingin Anda hapus, lalu ketuk Hapus tawaran..
Ketuk Hapus..

Bagaimana cara blokir iklan iklan?

Berikut ini 2 cara menghilangkan iklan di hp Android yang paling efektif..
Bayar Aplikasi atau Biaya Langganan. ... .
Matikan Jaringan Seluler atau WiFi. ... .
Menu Security di Settings. ... .
Blokir Aplikasi di Browser Chrome. ... .
2. Instal Aplikasi AdBlocker. ... .
3. Gunakan UC Browser..

Bagaimana cara menghilangkan iklan di video facebook?

Memonetisasi Konten atau....
Buka Creator Studio > Diterbitkan > Video..
Pilih postingan yang ingin Anda nonaktifkan iklan in-streamnya..
Klik Edit Postingan..
Di bilah sisi kanan, klik Iklan In-Stream..
Nonaktifkan Iklan In-Stream..
Klik Simpan..

Bagaimana cara menghapus iklan di YouTube?

Menonaktifkan iklan untuk masing-masing video.
Login ke YouTube..
Klik foto profil Anda. YouTube Studio..
Di Menu kiri, klik Konten..
Pilih video yang iklannya ingin Anda nonaktifkan..
Di Menu kiri, klik Monetisasi..
Di kotak “Monetisasi” di bagian atas, klik Nonaktif. Terapkan..
Di bagian kanan atas, klik Simpan..