Buatlah sebuah paragraf pendek tentang keluargamu dan hobimu dalam bahasa inggris

Hobi merupakan kesenangan terhadap sesuatu. 

Hobi orang bermacam-macam. Dapatkah kamu menyebutkan hobi apa saja yang biasanya dimiliki oleh seseorang?

Berikut ini contoh hobi: jalan-jalan, olahraga, melukis, mengkoleksi barang tertentu, memelihara hewan, bersepeda, membaca, dan lain sebagainya. 

Di bawah ini merupakan contoh paragraf tentang hobi. 

Buatlah satu paragraf tentang hobimu!

1.

Aku sangat senang memancing. Biasanya aku memancing ikan di sungai dekat rumahku. Aku akan merasa lebih senang apabila mancing beramai-ramai bersama teman. 

2. Setiap sore Aku bersepeda keliling desa. Aku memang sangat hobi bersepeda. Saat bersepeda hatiku akan merasa bahagia. Aku bisa melihat berbagai macam pemandangan. Akupun merasakan tubuhku lebih segar. 

3. Aku senang mengkoleksi kelereng. Menurutku kelereng sangatlah unik. Kelereng memiliki motif yang sangat menarik. Menurutku kelereng sangatlah indah. 


4. Hobiku adalah berenang. Hampir setiap minggu aku pergi ke kolam renang. Berenang membuatku senang dan bahagia. Terlebih apabila di kolam renang tersebut ada wahana bermain. Aku bisa berenang seharian. 

5. Aku hobi sekali memasak dan membuat kue. Mungkin hal ini dikarenakan ibuku yang juga senang memasak. Aku sering kali membantu ibu memasak di dapur. Dan sekarang aku pun senang membuat berbagai macam masakan. 

6. Hobiku adalah melukis. Aku senang melukis pemandangan. Dengan melukis seseorang belajar bagaimana bisa bersabar dan teliti. Melukis tidak bisa dikerjakan dengan tergesa-gesa. Jika besar nanti aku ingin menjadi seorang pelukis yang terkenal. 

7. Aku sangat senang berpetualang. Setiap liburan aku menunggu kapan bisa bermain ke kampung. Disana aku akan berpetualang, bermain di kebun maupun di sawah. Aku akan mencari berbagai macam binatang. 

8. Aku sangat hobi membaca. Dengan membaca banyak sekali ilmu pengetahuan yang aku dapatkan. Buku yang paling aku senangi adalah buku cerita tentang peri. Cerita tersebut membuat aku seolah-olah bisa melihat dunia peri tersebut. 

9. Aku sangat senang membuat cerita. Aku menuliskannya pada sebuah buku. Aku kadang bercerita tentang hewan maupun tentang seorang putri. Jika besar nanti aku ingin menjadi seorang penulis. 

10. Hobiku adalah tidur di kamar. Setiap hari aku akan tidur sebanyak-banyaknya. Pulang sekolah aku tidur. Malam pun aku tidur. Orang-orang menjuluki diriku s ebagai tukang tidur. 

11. Dari dahulu aku hobi memelihara burung. Awalnya Ayahku mengajariku bagaimana memelihara burung. Aku diajarkan cara memberi makan dan memandikannya. Sekarang aku pun sangat hobi dengan burung. Aku memeliharanya penuh kasih sayang. 

12. Hobi orang bermacam-macam. Sedangkan hobiku adalah membuat puisi. Hampir setiap hari aku bisa menulis sebuah puisi. Aku biasanya menulis puisi bertemakan alam, pendidikan, agama, dan lain sebagainya. 

… 

Itulah beberapa contoh paragraf tentang hobi.

Kamu juga bisa belajar membuat paragraf lainnya dengan tema yang berbeda. 

Diantaranya paragraf tentang hewan kesayangan, hemat energi, liburan, membuang sampah, deskripsi seseorang, menanam padi, dan paragraf tentang mengapai lantai.

… 

Apa yang dimaksud dengan hobi? Hobi adalah kegiatan kasual yang biasanya dilakukan atas dasar ketertarikan yang sangat kuat dari dalam diri. 

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia hobi adalah kegemaran, kesenangan istimewa pada waktu senggang, atau pekerjaan yang bukan pekerjaan utama.

Apa saja hobi yang dilakukan oleh banyak orang, diantara hobi yang sangat dikenal adalah sebagai berikut. 

  • Membaca,
  • Olahraga, 
  • Belajar bahasa asing, 
  • Berpergian,
  • Menulis Apa yang dirasakan,
  • Berolahraga,
  • Memasak. 

Mengerjakan hobi kita ternyata berpengaruh terhadap kesehatan seseorang. 

Diantara manfaat dari memiliki hobi adalah menghilangkan stress, menambah teman, melatih kreativitas, menambah pendapatan, meningkatkan skill, menjadi lebih tahu tentang sesuatu hal, dan mungkin bisa jadi terkenal.

Contohnya adalah manfaat hobi memasak. Memasak membuat orang yang merasakan emosi yang positif. 

Penelitian menunjukkan bahwa menyelesaikan tugas-tugas kecil dan kreatif dapat membuat seseorang merasa lebih bahagia. Bahkan walau sekedar menyalakan mixer.

Hobi tersebut juga bisa meredakan stress. Teknik memasak yang sederhana akan mengaktifkan pusat otak. 

Manfaatnya lainnya dari memasak adalah mendatangkan kepuasan. 

Selain itu memasak juga memberikan keterkaitan yang baik terhadap keluarga, kesejahteraan mental, dan depresi yang lebih rendah. 

Contoh lainnya adalah hobi menulis. Hobi menulis dapat menginspirasi orang lain, sebagai pencatat sejarah, lebih awet muda, membuat penulis bahagia, dan akan menambah wawasan. 

Orang yang pandai menulis biasanya akan pandai mengungkapkan pikiran dan perasaannya. Itulah sebabnya mereka bisa terhindar dari berbagai tekanan. 

1.

Di bawah ini merupakan contoh paragraf mengenai hobi menggambar. 

Aku sangat senang menggambar. Aku mengisi waktu luang pun dengan menggambar. Menggambar membuatku tenang. 

Aku belajar menggambar berbagai hal. Di dalam menggambar ada teknik tertentu sehingga gambar menjadi bagus. Selain itu dengan teknik tertentu menggambar sangatlah mudah. 

Aku sangat senang menggambar benda benda di sekitarku. Misalnya belajar bagaimana menggambar rumah, botol, kipas angin, dan lain sebagainya. 

Jika kita sudah lihat menggambar benda-benda tersebut, maka kita akan mudah menggambar yang lebih rumit. 

Untuk menjadi ahli dalam menggambar, ternyata perlu latihan yang tekun. Saat ini banyak sekali manfaat apabila kita bisa menggambar. 

Misalnya membuat animasi. Semua itu memerlukan kemampuan dalam menggambar. 

2.

Dari kecil aku hobi menggambar. Awalnya aku menggambar dengan meniru gambar yang ada. Lama-kelamaan aku mulai bisa menggambar walaupun tanpa meniru. 

Gambar yang telah dibuat akan lebih indah apabila diwarnai. Teknik mewarnai sangat beraneka ragam. Aku belajar berbagai macam cara menggambar dan mewarnai dari internet. 

Karena hobiku ini, aku beberapa kali memenangkan juara dalam kompetisi menggambar dan mewarnai. 

Walaupun sekedar hobi, namun aku ingin menjadikan hobi ini bermanfaat. Oleh karena itu aku menggambar berbagai macam benda sebagai alat untuk mewarnai bagi teman-teman. 

1.

Saat ini banyak orang suka bersepeda. Dari yang tua hingga yang kecil, mereka senang melakukan aktivitas ini. 

Banyak sekali manfaat dari bersepeda. Bersepeda bisa membuat kita lebih sehat. Otot-otot digerakkan dan badan mengeluarkan keringat. Dengan bersepeda seseorang bisa meningkatkan daya tahan tubuhnya. 

Aku biasanya bersepeda bersama teman-teman atau kelompok lainnya. Bersepeda bersama-sama membuat kita tidak mudah letih. Hati kita pun sangat gembira karena bisa berjumpa dengan teman-teman yang memiliki hobi yang sama. 

2.

Salah satu hobi yang memiliki manfaat besar adalah bersepeda. Itulah sebabnya kenapa aku memilih bersepeda sebagai hobi baru ku.

Dengan rajin bersepeda setiap hari, tubuhku lebih sehat. Aku jarang jatuh sakit. 

Selain itu bersepeda membuatku merasa tenang dan nyaman. Dengan bersepeda aku bisa berolahraga sekaligus berjalan-jalan keliling kota. 

Bersepeda juga membuat udara lebih bersih. Berbeda dengan kendaraan bermotor, bersepeda tidak menghasilkan polusi udara. 

....

Unknown

Google Image - 2 Contoh Descriptive Text tentang My Family dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Contoh 1

My Family

My family is my best family ever. My family is my friend that I have ever known. I am grateful to have family like my lovely family. My family consist of four people.  It a little family. There are my father, my mother, my brother and I. My father’s name is Nursidik. He is about 50 years old. His job is a teacher. He is kind, hard work, and patient.  My father’s weight is about 60 kg.  My father is always help me when we need help. 

My mother is the best one. Her name is Siti Khotiah. She is about 40 years old. She is patient woman, friendly and calm. She is a teacher too. Almost her student’s loving her because of her patience. She is the best chef ever. Her foods is always delicious.


Then, I have my little brother. His name is Dani. He is a humorous person. He is taller than me. Whereas, he was 15 years old. He is about 6 years younger than me. He is very naughty, but I like him. He is the best listener. If  I have a mistake I tell him, and he solved that problem.He is the one that makes me forget the bad feeling. They are my best family. I love my family.

Terjemahan:


Keluarga ku

Keluargaku adalah keluarga terbaik. Keluargaku adala teman terbaik  yang pernah aku punya. Aku sangat bersyukur mempunyai keluarga seperti mereka. Keluargaku terdiri dari 4 orang. Ini adalah keluarga kecilku. Ada ayah, ibu, adik laki-lakiku, dan aku. Ayahku bernama Nursidik. Dia berumur 50 tahun dan pekerjaannya adalah seorang guru. Dia sangat baik, pekerja keras dan penyabar. Berat badan ayahku sekitar 60 kg. Ayahku selalu menolong kami jika membutuhkan pertolongan.

Ibuku adalah yang terbaik. Nama ibuku adalah Siti Khotiah. Ibuku berumur 40 tahun. Dia adalah perempuan penyabar, ramah dan pendiam. Pekerjaan ibuku adalah guru juga. Hampir semua anak muridnya menyukai ibuku karena kesabarannya. Ibuku adalah juru masak terbaik. Masakannya selalu enak.

Kemudian, aku mempunyai adik laki-laki. Namanya Dani. Dia berumur 15 tahun. Dia berumur kira- kira 6 tahun lebih muda dariku. Dia sangat nakal, tapi aku menyukai dia. Dia adalah pendengar terbaik. Jika aku mempunyai masalah aku selalu bercerita kepadanya, dan dia yang menyelesaikan masalahku. Dia adalah satu-satunya laki-laki yang bisa mengubah mood jelekku. Mereka adalah keluarga terbaikku. Aku sangat menyayangi keluargaku.



Baca Juga: Contoh Descriptive Text tentang Teman atau Sahabat + Artinya

Contoh 2

My Lovely Family

My name is Melisa Nasrida. I am twenty years old. I have one older sister, one younger sister and one younger brother. My mother is a housewife and my father is a farmer. My parents are very strict and discipline. My siblings are dependent to do daily activity. They wash their clothes and so do I. We are bought to be bough and independent since we are kids. I learn many things from my parents. 

My family is a simple family. My family consist of six people. We are consist of two men and two women. My mother is a housewife who manages family finances. My mother is not very modern. My father’s name is Nasrulloh, he is 49 years old. My mother’s name is Dahlina. She is 48 years old.

My parents concern on their children religion foundation. My siblings and I go to the same school. My siblings are very clever in drawing or partners. However, I have a different passion from them. I do not like drawing or painting. I like sport. 

Terjemahan:

Keluarga Tercintaku

Nama saya Melisa Nasrida. Saya berumur 20 tahun. Saya memiliki satu kakak perempuan, satu adik perempuan dan satu adik laki-laki. Ibu saya adalah seorang ibu rumah tanggadan ayah saya adalah seorang petani. Saudara saya begitu mandiri untuk melakukan aktifitas sehari-hari. Mereka mencuci pakaian mereka sendiri dan begitu juga saya. Kami diajarkan untuk menjadi tangguh dan mandiri sejak kecil. Saya sangat mencintai keluarga saya. Saya belajar banyak hal dari orang tua saya. 

Keluarga saya adalah keluarga sederhana. Keluarga saya berjumlah 6 orang, kami terdiri dari 2 laki-laki dan 4 perempuan. Ibu saya adalah seorang ibu rumah tangga yang mengatur keuangan keluarga. Dan tidak terlalu modern. Nama saya adalah Nasrullah, dia berumur 49. Nama ibu saya adalah Dahlina, dia berumur 48 tahun.

Orang tua saya begitu peduli terhadap pondasi agama anak-anaknya. Kami semua bersekolah disekolah yang sama. Kakak dan adik perempuan saya sangat pintar dalam menggambar atau melukis. Namun, saya memiliki hobi yang berbeda dari mereka. Saya tidak suka menulis atau menggambar, saya suka olahraga. 

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA