Berapa ram hp samsung galaxy j3 pro

Harga Samsung Galaxy J3 Pro dan Spesifikasi -

Generasi terbaru dari Samsung Galaxy J3 telah diperkenalkan oleh Samsung. Setelah seri Galaxy J3 2016 meluncur bulan Januari lalu, kini satu pilihan lagi dari seri flagship tersebut yang diperkenalkan adalah Samsung Galaxy J3 Pro . Kali ini Samsung menghadirkan Galaxy J3 Pro yang membidik segmentasi kelas menengah ke bawah untuk jajaran produk 2016. Seperti biasa, meski menyasar segmentasi low end, Samsung tak meninggalkan komitmennya dalam meracik produk-produk berkualitas tinggi yang siap menyajikan performa tangguh. Rupanya, Samsung Galaxy J3 Pro sendiri merupakan nama lain dari Samsung Galaxy J3 2017 yang sempat diperbincangkan oleh beberapa media. Menyesuaikan segmentasinya, Samsung Galaxy J3 Pro juga dibanderol dengan harga yang sangat pas dan sesuai dengan spesifikasi yang dibawanya. Kehadiran Galaxy J3 Pro juga menjadi solusi baru bagi konsumen yang mendambakan produk berkualitas ala Samsung dengan harga yang tak terlalu mahal. Nah, untuk itulah pada kesempatan kali ini Begawei hendak memperkenalkan Samsung Galaxy J3 Pro ini secara lebih detail sebelum hadir di tengah-tengah pasar Tanah Air.

Samsung Galaxy J3 Pro ini hadir membidik segmentasi kelas menengah ke bawah atau low-end, Samsung memang tak banyak menyematkan fitur-fitur secanggih smartphone premiumnya. Namun dipastikan segala komponen yang diracik pada smartphone terbaru ini sudah sangat pas dan cocok untuk gadget pemula yang siap memberi kualitas kerja terbaik di kelasnya. Jika memperhatikan dari segi fisik, nampaknya meski Samsung Galaxy J3 Pro ini adalah generasi lanjutan dari Galaxy J3, namun konsep desainnya kali ini berbeda. Jika biasanya Samsung Galaxy J series membawa bodi yang agak membulat, kali ini untuk Samsung Galaxy J3 Pro hadir dengan bentuk persegi panjang tegas dengan keempat sudut agak membulat. Layar berukuran 5.0 inci dari super AMOLED dan berbodi cukup proporsional membuatnya nyaman dioperasikan. Meski masih belum diungkapkan chipset apa yang akan digunakan Samsung Galaxy J3 Pro ini, namun sedikit bocoran mengatakan bahwa Galaxy J3 Pro akan bekerja dengan tenaga processor Quad-core 1.2 GHz. Sektor lain juga sama sederhananya dengan dapur tersebut. Tersebut fitur fotografi yang masih membawa perangkat kamera standar, hingga fitur konektivitas dari Samsung Galaxy J3 Pro ini juga masih sama-sama sederhana. Namun tentu saja, semua itu tetap siap memberi kinerja handal. Penasaran dengan generasi baru Samsung J3 ini? Yuk simak ulasan Begawei mengenai spesifikasi dan harga Samsung Galaxy J3 Pro pada segmen-segmen di bawah ini!

Harga Samsung Galaxy J3 Pro

Rumor harga Samsung Galaxy J3 Pro di Indonesia adalah sekitar Rp 2.200.000,-

  • Samsung Galaxy J3 Pro

    • Harga Online: - - -
    • Harga Offline: - - -
    • Harga Bekas: - - -

Note:

  • - Harga Samsung Galaxy J3 Pro diatas untuk rumor bulan November 2022
  • - Harga akurat dapat mengunjungi marketplace/toko terkait

Spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro

Ringkasan: Spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro di sektor mesin dibekali CPU Quad-core 1.2 GHz dengan kekuatan RAM sebesar 2 GB . Spek Samsung Galaxy J3 Pro memiliki layar berukuran 5.0 inci serta kamera belakang dengan resolusi 8 MP . Untuk bagian memori, HP Samsung ini mengandalkan memori sebesar 16 GB .

Gambar Samsung Galaxy J3 Pro

Review Samsung Galaxy J3 Pro

Desain Samsung Galaxy J3 Pro

Berapa ram hp samsung galaxy j3 pro

Jika mengupas secara detail spesifikasi dari bagian eksteriornya. Spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro memiliki desain body yang sederhana dan cukup berbeda dengan seri Galaxy J3 sebelumnya. Dihadirkan dalam tiga pilihan warna yang bisa anda pilih yaitu white, gold dan black. Samsung Galaxy J3 Pro ini berbentuk persegi panjang dengan keempat sudut yang sedikit membulat, ponsel ini membawa ukuran dimensi 142.2 x 71.3 x 8 mm menjadikan smartphone ini berukuran pas sehingga nyaman untuk digenggam dan dibawa bepergian. Bobotnya juga terbilang ringan karena hanya 139 gram. Tipe layar Samsung Galaxy J3 Pro yang digunakan adalah panel super AMOLED berukuran 5.0 inci dengan menawarkan resolusi HD 720 x 1280 pixels dan memiliki tingkat kerapatan layar mencapai 294 ppi pixel density. Sayangnya, seperti halnya dengan ponsel-ponsel low-end lainnya, Samsung belum membekali spesifikasi Galaxy J3 Pro ini dengan pelapis layar anti gores secara built-in sehingga perlu memasang proteksi layar secara manual.

Hardware & Software Samsung Galaxy J3 Pro

Berapa ram hp samsung galaxy j3 pro

Sebagai kekuatan olah data pada spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro ini, Samsung juga masih memberikan komponen yang cukup sederhana namun tangguh dan siap diandalkan. Komponen-komponen kelas menengah yang dibekalkan pada Samsung Galaxy J3 Pro ini sekelas dengan komponen pada bagian fisiknya yang serba standar. Namun kawan Begawei tak perlu khawatir, karena Samsung siap menjamin kenyamanan segala bentuk operasional. Berbekal processor Quad-core 1.2 GHz tentu saja Samsung Galaxy J3 Pro ini akan sanggup memenuhi kebutuhan operasional yang cukup handal. Kombinasi tersebut lalu dimaksimalkan oleh keberadaan RAM 2 GB yang akan membantu proses kerja menjadi lebih baik dan memungkinkan berjalan secara multitasking. Melihat chipset yang digunakan belum diungkap secara detail, kartu pengolah grafis pada Samsung Galaxy J3 Pro ini juga masih belum diketahui, biasanya GPU pada sebuah smartphone akan menyesuaikan chipset yang nantinya digunakan. Namun, dipastikan Samsung akan menyediakan visualisasi multimedia yang tetap berkualitas. Di samping seluruh hardware yang telah tersusun rapi tersebut, Samsung menjalankan segala proses operasional pada spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro ini dengan mengandalkan platform sistem operasi Android Lollipop yang ringan dan hemat konsumsi energi.

Spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro ini telah dibekali dengan mesin yang sederhana namun siap memberikan performa kerja handal. Selain itu, keluarga baru dari Samsung ini tentunya wajib juga memenuhi kebutuhan ruang penyimpanan yang memadai. Untuk itulah, Samsung Galaxy J3 Pro memberi ruang penyimpanan yang juga dibekali dengan komponen yang tak kalah maksimal. Guna mendukung kinerja yang lebih optimal, Samsung menyediakan kapasitas ruang penyimpanan yang lapang, yaitu memori internal berkapasitas 16 GB. Kapasitas internal memory pada Samsung Galaxy J3 Pro tersebut terbilang lebih dari cukup untuk mengcover kebutuhan ruang simpan bagi file-file sistem maupun file pribadi yang meliputi foto, video, audio, bahkan game-game eksternal. Jadi, dapat dipastikan bahwa seluruh file akan tersimpan dengan rapi di dalam Samsung Galaxy J3 Pro ini. Selain itu, apabila kawan Begawei menghendaki ruang simpan yang lebih luas lagi, Samsung juga menyediakan slot memori eksternal dengan kemampuan ekspansi maksimal hingga 128 GB. Keberadaan slot microSD eksternal pada spesifikasi Galaxy J3 Pro ini dapat dimanfaatkan sebagai memori tambahan untuk menyimpan file-file eksternal dengan kapasitas besar.

Kamera Samsung Galaxy J3 Pro

Berapa ram hp samsung galaxy j3 pro

Sekarang saatnya kita masuk ke bagian fotografi yang diberikan oleh spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro ini. Kemampuan fotografi pun kini menjadi indikator kualitas sebuah perangkat pintar. Begitupun dengan spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro pada lini fotografi ini. Bagian utama pada sektor fotografinya dimotori oleh kamera belakang berkekuatan 8 MP lengkap dengan f/2.2, autofocus dan LED flash yang siap menjadi perangkat kamera fungsional dan siap membidik objek yang kawan Begawei inginkan dengan ketajaman dan kualitas pencahayaan yang baik. Dengan dukungan fitur-fitur yang disematkan pada kamera utama Samsung Galaxy J3 Pro, seperti geo-tagging, touch focus, face detection dan HDR maka kawan Begawei tetap akan mendapatkan hasil jepretan gambar terbaik. Selain bisa digunakan untuk mengambil foto, kamera utama pada smartphone Samsung Galaxy J3 Pro ini juga bisa digunakan untuk merekam video dengan kualitas 1080p. Lalu untuk urusan kamera sekunder, spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro ini dibekali dengan perangkat berukuran 5 MP yang siap digunakan untuk foto atau video call dengan jernih.

Konektivitas Samsung Galaxy J3 Pro

Berapa ram hp samsung galaxy j3 pro

Konektivitas pada spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro sudah lengkap dengan varian single dan dual SIM-Card. Untuk varian Single SIM memang ditawarkan pilihan CDMA maupun GSM, jadi kawan Begawei bisa memilih menggunakan jaringan CDMA ataupun GSM. Sedangkan untuk varian dual SIM hanya ditawarkan jalur GSM-GSM. Menariknya baik Samsung Galaxy J3 Pro yang single SIM maupun Samsung Galaxy J3 Pro yang dual SIM, keduanya telah sama-sama support dengan 4G LTE. So, seluler apapun yang dipilih akan sama-sama memberi akses internet terbaik dengan kecepatan download 150 Mbps dan kecepatan upload 5 Mbps. Pada konektivitas jarak dekat, Samsung juga menyematkan fitur Wi-Fi 802.11 b/g/n , Wi-Fi Direct dan Wi-Fi hotspot untuk mengakses internet dimana saja. Untuk transfer data, smartphone Samsung Galaxy J3 Pro dibekali dengan Bluetooth v4.0 A2DP yang memiliki kecepatan transfer data yang tinggi tanpa menghabiskan daya baterai. Bentuk USB nya sendiri menggunakan microUSB v2.0 dan USB OTG. Perangkat transfer data tersebut cukup handal untuk pengiriman data dengan lebih cepat. Sementara untuk sistem navigasi, spesifikasi Galaxy J3 Pro mengandalkan perangkat A-GPS, GLONNAS dan BDS sebagai media untuk melakukan pemetaan lokasi yang akurat.

Baterai Samsung Galaxy J3 Pro

Berapa ram hp samsung galaxy j3 pro

Pada bagian yang terakhir ini, kita akan membahas seberapa besar kapasitas daya yang dibekalkan pada spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro ini. Meski secara garis besar spesifikasinya masih tak terlalu mewah, namun jika melihat bagian layar, dapur pacu juga konektivitas, tentu saja konsumsi daya baterai pada Samsung Galaxy J3 Pro ini dirasa cukup standar. Untuk itu, Samsung telah membekali Galaxy J3 Pro dengan baterai removable Lithium Ion berkapasitas 2.600 mAh. Kapasitas baterai tersebut cukup besar untuk spesifikasi Galaxy J3 Pro ini untuk bertahan selama seharian dalam aktivitas wajar . Namun apabila kawan Begawei hendak menggunakan Samsung Galaxy J3 Pro untuk kebutuhan yang cukup ekstrim, maka sebaiknya sediakan selalu suplai daya cadangan dari perangkat powerbank untuk melakukan isi ulang agar operasional tidak terganggu. Rasanya tak lucu, kegaharan spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro ini harus terdiam lantaran lowbatt.

Kelebihan Samsung Galaxy J3 Pro

  • Support 4G LTE
  • Konektivitas GSM/CDMA (optional)
  • Layar 5.0 inci super AMOLED
  • OS Android Lollipop
  • Processor Quad-core 1.2 GHz
  • RAM 2 GB
  • Memori internal 16 GB
  • Slot microSD 128 GB
  • Duet kamera 8 MP dan 5 MP
  • Navigasi A-GPS, GLONNAS dan BDS
  • Baterai Removable 2.600 mAh

Kekurangan Samsung Galaxy J3 Pro

  • Belum ada proteksi layar
  • Resolusi layar standar

Harga Samsung Galaxy J3 Pro Terbaru

  • Tipe
  • Harga
  • Harga Samsung Galaxy J3 Pro
  • - - -

Puas membedah spesifikasi teknisnya, sekarang saatnya kita membahas harga Samsung Galaxy J3 Pro ini. Hadir di antara serbuan smartphone kelas atas dan premium, seri Galaxy J3 Pro memang hadir dengan opsi yang berbeda. Samsung sendiri menghadirkan ponsel pintar ini dengan konsep minimalis fungsional. Menempati segmen smartphone low-end, harga Samsung Galaxy J3 Pro ini pun dipastikan tak akan semahal ponsel Samsung yang menempati segmen kelas atas atau bahkan premium. Berbicara soal harga, pastinya kita harus melihat spesifikasi hardware yang dibawa oleh Galaxy J3 Pro. Pada bagian layarnya, Samsung Galaxy J3 Pro mengusung layar jenis super AMOLED dengan bentangan 5.0 inci. Tentunya layar ini meski minimalis tetapi telah sesuai standar ponsel pemula. Selain sektor layarnya, harga Galaxy J3 Pro ini pun juga dipengaruhi oleh sektor-sektor lainnya. Salah satunya adalah kapasitas memorinya yang berkapasitas 16 GB, dan dilengkapi dengan slot eksternal memori 128 GB. Lalu, mesin Samsung Galaxy J3 Pro inipun juga dibekali CPU Quad-core 1.2 GHz dan RAM2 GB yang meski standar namun tetap mampu menghasilkan kinerja maksimal. Berbekal spesifikasi yang lumayan baik itu, banderol harga Samsung Galaxy J3 Pro pun juga wajib terjangkau. Bagaimana? Semakin penasaran dengan harganya?

Benar sekali. Seperti yang sudah sempat Begawei singgung pada bagian awal tadi, banderol harga Samsung Galaxy J3 Pro ini memang berada pada kisaran kelas menengah ke bawah. Berdasarkan informasi yang kami dapatkan dari laman GSM Arena, harga smartphone terbaru dari Samsung ini dipatok pada angka 150 EURO atau sekitar Rp 2,2 jutaan. Untuk pasaran Indonesia, kisaran harga Samsung Galaxy J3 Pro ini tergolong harga yang masih dapat dijangkau oleh semua kalangan karena berada di segmentasi menengah. Dengan harga yang cukup terjangkau ini pula rasanya bukanlah hal yang sulit bagi Samsung Galaxy J3 Pro untuk bisa berbuat banyak di pasar gadget dunia, termasuk Indonesia. Harga yang cukup kompetitif untuk spesifikasi yang mumpuni memang akan berdampak positif bagi penjualan Galaxy J3 Pro ini di pasaran. Dengan bekal kualitas mumpuni serta harga Samsung Galaxy J3 Pro yang tak menguras kocek, tentunya publik akan mendapatkan satu produk yang berkualitas, namun dengan harga bersahabat.

Namun perlu diingat, nominal harga Samsung Galaxy J3 Pro  yang dibanderol masih nominal dari luar negeri sana. Apabila mendarat di Indonesia, tentu harganya akan berubah menjadi lebih mahal, hanya saja dipastikan tidak akan terpaut jauh dari angka tersebut. Meski Samsung juga tetap menjaga eksistensi di segmen premium, namun kehadiran line-up ponsel pintar kelas menengah ke bawah melalui harga Samsung Galaxy J3 Pro ini tentunya akan semakin memperkuat brand Samsung sebagai merek smartphone nomor satu dunia. Meski memiliki beberapa catatan minus pada beberapa sektornya, namun dengan harga Galaxy J3 Pro yang cukup bersahabat, tentunya hal tersebut tak akan menjadi masalah berarti. Dengan didukung oleh branding Samsung yang sangat kuat, Samsung Galaxy J3 Pro yang merupakan smartphone versi baru dari keluarga Galaxy J Series ini diharapkan mampu menjaga persaingan Samsung di kelasnya. Nah, untuk kamu yang sudah berancang-ancang untuk menebus harga Samsung Galaxy J3 Pro  ini, tunggu sampai mendarat di Indonesia ya! Sekian dulu review Begawei pada kesempatan kali ini.

Umum

  • Jenis Perangkat
  • Smartphone
  • Status
  • Dirilis

Desain

  • Dimensi
  • 142.2 x 71.3 x 8 mm
  • Berat
  • 139 g
  • Bahan
  • Front glass, aluminium body
  • Warna
  • White, Black, Gold

Layar

  • Tipe Layar
  • Super AMOLED capacitive touchscreen
  • Ukuran
  • 5.0 inci
  • Resolusi
  • 720 x 1280 pixels
  • Warna Layar
  • 16 juta
  • Kerapatan Layar
  • 294 ppi
  • Layar Sentuh

Software

  • Sistem Operasi
  • Android OS, v5.1 (Lollipop)
  • Java
  • Fitur
  • - MP4/H.264 player
    - MP3/WAV/eAAC+/Flac player
    - Photo/video editor
    - Document viewer

Hardware

  • Chipset
  • Qualcomm MSM8916Snapdragon 410
  • CPU
  • Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
  • GPU
  • Adreno 306
  • RAM
  • 2 GB
  • Memori Internal
  • 16 GB
  • Memori Eksternal
  • up to 128 GB
  • Sensor
  • Accelerometer, proximity

Kamera Belakang

  • Resolusi
  • 8 MP, f/2.2, autofocus
  • Flash
  • LED flash
  • Fitur Kamera
  • Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR
  • Video
  • 1080p@30fps

Kamera Depan

  • Resolusi
  • 5 MP, f/2.2

Suara

  • Pengeras Suara
  • 3.5mm Jack

Konektivitas

  • Wi-fi
  • Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct
  • Wi-fi Hotspot
  • Bluetooth
  • v4.1, A2DP
  • GPS
  • A-GPS, GLONASS/ BDS (region dependent)
  • NFC
  • Ya
  • USB
  • microUSB 2.0, USB On-The-Go

Jaringan

  • Teknologi
  • GSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE
  • 2G Network
  • GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2 (dual-SIM model only) or CDMA 800 - J3119
  • 3G Network
  • HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 - J3119 or CDMA2000 1xEV-DO - J3119
  • 4G Network
  • LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 7(2600), 8(900), 20(800) or LTE band 1(2100), 3(1800), 7(2600), 41(2500) - J3119
  • Kecepatan
  • HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
  • Jenis Kartu SIM
  • Micro SIM
  • Dual SIM

Baterai

  • Tipe Layar
  • Li-Ion (Lithium Ion)
  • Dapat Dilepas
  • Kapasitas
  • 2600 mAh
  • Kerapatan Layar
  • 294 ppi

HP samsung J3 RAM nya berapa?

Smartphone ini ditenagai dengan sistem operasi Android OS, v5.1.1 Lollipop serta prosesor Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7. Samsung Galaxy J3 dilengkapi dengan memori internal 8 GB, RAM 1.5 GB, kamera utama 8 MP with flash dan kamera kedua 5 MP.

J3 Pro keluaran tahun berapa?

Samsung Galaxy J3 Pro (2017) merupakan HP dengan layar 5" dan tingkat densitas piksel sebesar 294ppi. Ia dilengkapi dengan kamera belakang 13MP dan kamera depan 5MP. HP ini juga hadir dengan kapasitas baterai 2400mAh. Samsung Galaxy J3 Pro (2017) dirilis pada: 2017.

HP samsung J3 pro Android berapa?

Spesifikasi Samsung Galaxy J3 Pro.

Samsung J4 pro ram berapa?

Hp Samsung Galaxy J4 Ram 3Gb Internal 32 Gb.