Apa tool yang digunakan untuk mewarnai dalam Flash?

Teknik Animasi 2 Dimensi 48 | P a g e Gambar 40. Membelah objek dengan Line Tool

c. Menggambar dengan Pencil Tool, Dalam membuat sebuah objek, dapat

menggunakan tool yang terdapat pada Tools box, yaitu pencil tool. Gambar 41. Menggambar dengan Pencil Tool Jika memilih Straighten maka objek yang buat akan berbentuk bujur sangkar yang rapi. Tetapi jika memilih Smooth maka objek yang buat akan tampak halus garisnya meskipun tidak serapih straighten. Begitu pula dengan Ink bentuknya juga tidak serapih Straighten, tetapi yang membedakan antara Ink dengan Smooth adalah garisnya yang kurang halusmasih terlihat kasar.

d. Menggambar dengan Pen Tool, Pen tool biasanya digunakan untuk

menggambar objek dengan metode edit points. Untuk menggambar sebuah objek, tinggal menentukan posisi dari edit points yang inginkan. Teknik Animasi 2 Dimensi 49 | P a g e Gambar 42. Menggambar dengan Pen Tool

e. Mewarnai objek dengan Brush Tool, Brush yang artinya sendiri adalah

sikatkuas. Tool ini digunakan untuk mewarnai sebuah objek secara keseluruhan. Ada 5 metode pemberian warna pada brush tool lihat gambar dibawah ini. Gambar 43. Cara mewarnai objek dengan brush tool

f. Merubah Bentuk Objek dengan Selection Tool Merubah dalam flash 8

sangatlah mudah dan efisien. Untuk mengubah bentuk suatu objek dapat menggunakan selection tool. Dengan selection tool tinggal mengubah suatu objek dengan menggerakkan outline garis objek dari objek tersebut. Teknik Animasi 2 Dimensi 50 | P a g e Gambar 44. Cara merubah bentuk objek dengan selection tool

g. Merubah Bentuk Objek dengan Subselection Tool. Merubah bentuk suatu

objek dengan menggunakan Subselection tool sangatlah mudah dan menyenangkan, karena dengan subselection tool dapat merubah suatu objek tool menjadi suatu objek yang inginkan. Lihat gambar dibawah ini yang telah dipilih dengan menggunakan subselection tool. Gambar 45. Merubah Bentuk Objek dengan Subselection Tool

h. Mengimport Gambar dan Menggambar Ulang

Import gambar biasa dilakukan dalam menggunakan Flash. Hal ini diperlukan untuk menjadikan gambar tersebut sebagai Background atau pun untuk menggambar ulang. Caranya adalah dengan memilih Menu File Import Import to Stage, lalu pilihlah gambar yang dikehendaki. Apabila akan menggambar ulang gambar tersebut, maka letakkan gambar tersebut di layer bawah dan buat kembali layer di atasnya untuk membuat gambar yang baru. Teknik Animasi 2 Dimensi 51 | P a g e

3. Dasar – Dasar Pewarnaan Objek Pada Flash 8

Teknik Animasi 2 Dimensi 50 | P a g e Gambar 44. Cara merubah bentuk objek dengan selection tool

g. Merubah Bentuk Objek dengan Subselection Tool. Merubah bentuk suatu

objek dengan menggunakan Subselection tool sangatlah mudah dan menyenangkan, karena dengan subselection tool dapat merubah suatu objek tool menjadi suatu objek yang inginkan. Lihat gambar dibawah ini yang telah dipilih dengan menggunakan subselection tool. Gambar 45. Merubah Bentuk Objek dengan Subselection Tool

h. Mengimport Gambar dan Menggambar Ulang

Import gambar biasa dilakukan dalam menggunakan Flash. Hal ini diperlukan untuk menjadikan gambar tersebut sebagai Background atau pun untuk menggambar ulang. Caranya adalah dengan memilih Menu File Import Import to Stage, lalu pilihlah gambar yang dikehendaki. Apabila akan menggambar ulang gambar tersebut, maka letakkan gambar tersebut di layer bawah dan buat kembali layer di atasnya untuk membuat gambar yang baru. Teknik Animasi 2 Dimensi 51 | P a g e

3. Dasar – Dasar Pewarnaan Objek Pada Flash 8

Untuk memberikan efek yang baik pada suatu animasi ada kalanya harus mengatur warna suatu objek agar terlihat menarik. Dalam pewarnaan suatu objek pada Flash 8 dapat menggunakan berbagai macam tools, diantaranya yaitu:

1. Color Mixer. 2. Color Swatches.

3. Paint Bucket Tools. 4. Ink Bottle Tools.

5. Brush Tools.

Jika menginginkan animasi yang dibuat mempunyai tampilan menarik dan indah, maka harus memberi efek warna yang baik pula. Oleh karena itu kali ini akan belajar bagaimana memberikan efek warna pada suatu objek agar terlihat lebih indah.Memberi warna dengan Color Mixer Color Swatches Untuk memberi efek warna pada objek pada Flash 8 hanya membutuhkan 2 color tool, yaitu: Color Mixer Color Swatches. Saat ini akan membahas tentang bagaimana cara menggunakan tools tersebut. Gambar 46. Brush Tool Didalam Color mixer terdapat 5 macam type fill: None – tidak memberi warna apapun pada fill. Solid – memberi warna padat pada fill. Linier – memberi warna berbentuk linier pada fill. Radial – memberi efek warna radial pada fill.

Jika kita bermain bekerja dengan menggunakan macromedia flash, maka kita tidak akan lepas dari warna. Warna merupakan elemen terpenting dalam membuat sebuah objek gambar, warna dapat digunakan untuk mempertegas karakteristik sebuah objek / gambar yang dibuat. Misalnya warna kulit manusia lebih cocok bila diberi warna sawo matang atau kuning langsat. Bagaimana jika warna kulit manusia diberi warnah merah? Tidak masuk akal bukan?



Pewarnaan pada macromdia flash 8 dibuat dengan menggunakan Ink Bottle tool dan paint bucket tool. Ink Bottle tool dan paint bucket tool diibaratkan sebagai kuas yang digunakan pelukis untuk mewarnai kanvas. Sedangkan untuk pilihan warna disediakan pada color swatches.



Color swatches dapat dibuka dengan cara berikut: Window > Color Swatches atau menekan tombol CTRL dan F9 pada keyboard secara bersamaan. Perhatikan gambar di bawah ini. Bagian tepi lingkaran dalam macromedia flash disebut stroke color, sedangkan warna bagian dalam disebut fill color.




Anda tentu sudah tahu cara membuat lingkaran di atas bukan? well, saya tidak akan menjelaskan bagaimana cara membuat lingkaran di atas. Yang akan saya bahas disini adalah teknik pewarnaan macromedia flash berdasarkan lingkaran di atas. Lebih spesifik lagi, yaitu bagaimana mengubah warna garis tepi (stroke color) dan warna bagian dalam (fill color) dengan cepat.


Teknik pewarnaan: mengubah warna garis tepi dengan cepat.
  1. klik garis tepi lingkaran
  2. buka color swatches
  3. pilih warna sesuai keinginan anda, untuk mengubah ke warna yang lain anda cukup klik warna lain yang ada di kotak color swatches


Teknik pewarnaan: mengubah warna bagian dalam dengan cepat.
  1. klik bagian dalam lingkaran
  2. buka color swatches
  3. pilih warna sesuai keinginan anda, untuk mengubah ke warna yang lain anda cukup klik warna lain yang ada di kotak color swatches
Yap, pada dasarnya memang hampir sama dengan teknik mengubah warna garis tepi.

Sampai disini anda pasti bertanya-tanya kenapa kok ada kata 'dengan cepat': mengubah warna garis tepi 'dengan cepat' dan mengubah warna bagian 'dengan cepat'.

Cara lain teknik mengubah warna garis tepi dan warna bagian dalam
  1. klik garis tepi lingkaran
  2. klik stroke color tool

  3. pilih warna yang anda inginkan
Cara lain teknik mengubah warna garis tepi dan warna bagian dalam
  1. klik bagian dalam lingkaran
  2. klik fill color tool

  3. pilih warna yang anda inginkan

Nah, sudah tahu perbedannya?

Enjoy!!

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA